Desa Labuhan Pering Tanjab Timur Jadi Sasaran TMMD 108 Kodim 0419 Tanjab

Lintas Tungkal

- Redaksi

Minggu, 14 Juni 2020 - 12:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Komandan Kodim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.IP

FOTO : Komandan Kodim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.IP

KUALA TUNGKAL – Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke 108 tahun 2020 rencananya diadakan di Desa Labuhan Pering Kec. Sadu Kab. Tanjab Timur, Propinsi Jambi.

TMMD ini akan dilaksanakan selama 1 bulan terhitung mulai tanggal 29 Juli 2020. Adapun kegiatan pra-TMMD dimulai tanggal 19-28 Juni mendatang.

Demikian dikatakan Komandan Kodim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.IP di Kuala Tungkal, Sabtu (13/06/20).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Diterangkan Erwan, bahwa program TMMD merupakan bentuk sinergitas TNI, Pemda dan juga bersama stake holder terkait lainnya, dengan harapan masyarakat khususnya yang tinggal di desa ladang pering tingkat perekonomiannya akan menjadi lebih baik, memiliki fasilitas yang memadai.

“Bila hal ini tercapai, niscaya minat generasi muda untuk berkarya/bertani di desa meningkat, penganguran menurun, urbanisasi menurun, lingkungan aman, iman dan taqwa meningkat, dan masyarakat pedesaan menjadi sejahtera,” tutur Dandim.

Disampaikan Letkol Erwan, dibangunnya jalan melalui program TMMD ini, kedepan jalan menuju Labuhan Pering akan lebih baik, transportasi dari dan menuju Desa Labuhan Pering lancar sehingga pendapatan meningkat karena selain akses untuk mengangkut hasil pertanian mudah,” imbuh Dandim.

“Lokasi TMMD sudah kita tinjau beberapa waktu yang lalu. Kita akui jalan menuju sasaran saat ini cukup berat, kita kesana dengan menggunakan Sepeda Motor Trail, apalagi saat itu cuaca turun hujan sehingga perjalanan menuju sasaran terhambat/sulit dilalui,” ujarnya.

Disamping itu untuk memantapkan rencana program TNI Manunggal Membangun Desa ke-108, sudah bertemu dengan Muspida Kab. Tanjab Timur.

“Saya sudah memaparkan kepada Bupati, yang saat itu diwakili oleh Wakil Bupati Tanjab Timur H.Robbi Nahliansyah serta unsur Forkopimda di Aula Kantor Bupati Tanjab Timur Kel. Rano Kec. Muara Sabak Barat Kab.Tanjab Timur pada hari Kamis, (04/06/20) lalu,” timpalnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 
Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 
Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
Berita ini 129 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:06 WIB

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 

Minggu, 25 Januari 2026 - 09:03 WIB

Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Berita Terbaru