Gatur Lalin Pagi Satlantas Polres Tanjabbar dan Dishub Diapresiasi Warga

- Editor

Minggu, 8 Maret 2020 - 10:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Dokumentasi Giat Rutin Gatur Pagi Satlantas Polres Tanjab Barat bersama Dinas Perhubungan Maret 2020

FOTO : Dokumentasi Giat Rutin Gatur Pagi Satlantas Polres Tanjab Barat bersama Dinas Perhubungan Maret 2020

KUALA TUNGKAL – Sinergi Satlantas Polres Tanjung Jabung Barat dan Dinas Perhubungan rutin setiap pagi hadir ditengah-tengah masyarakat guna memberikan pelayanan terbaik pengaturan lalu lintas agar aktivitas masyarakat dapat berjalan lancar dan aman diapresiasi banyak kalangan.

Anwar, salah satu warga menuturkan, apa yang dilakukan Polisi dan Dishub tersebut suatu hal yang sangat baik dan mulia, karena pagi hari itu saat padat-padatnya aktifitas masyarakat berkendaraan apalagi saat ini lampu merah tidak berfungsi dengan baik.

BACA JUGA :  Percepatan Penurunan Angka Stunting, Bupati Imbau Camat dan Kader Laporkan Kendala

“Kita patutut apresiasi dan terima kasih sinergi Polri dan Dishub memberikan pelayanan lalulintas agar tidak terjadi kemacetan dan lakalantas di jam-jam tertentu khususnya di kalangan pelajar,” tuturnya, Jumat (06/93/20).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sejumlah titik menjadi perhatian gatur pagi pukul 06.30 WIB diantaranya pertigaan SMAN 1, Simpang empat Siswa, simpang empat depwn gedung tuntuh, simpang empat Bhayangkara, simpul jalan Kalimantan dan depan SDN 18 Kuala Tungkal untuk membantu para pelajar yang hendak menyeberang jalan.

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Usai Hadiri Kongres XXV, Pengurus PWI Kota Jambi Study Tiru ke Provinsi Jawa Barat
Percepatan Penurunan Angka Stunting, Bupati Imbau Camat dan Kader Laporkan Kendala
Pendaftaran CPNS & PPPK Terkendala e-Meterai, Coba Pakai Cara Ini
PW IWO Jambi Terima Penghargaan di HUT Lalu Lintas Bhayangkara ke 68
Razia PETI di Muaro Belengo-Limbur, Polisi Amankan 3 Mesin Dompeng Selebihnya Dihancurkan
DPD LDII Kabupaten Kerinci Gelar Festival Anak Sholeh
57 Calon Anggota KPU Kabupaten Merangin Lulus Verifikasi Administrasi
Penguatan Ketahanan Pangan Tanjab Barat, Bupati Anwar Sadar Audiensi ke BPN
Berita ini 146 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 29 September 2023 - 00:59 WIB

Berantas Mafia Bola, Polri Tetapkan 6 Tersangka Match Fixing Liga 2

Minggu, 17 September 2023 - 01:38 WIB

7 Sindikat Pencurian Minyak Kondensat Pertamina Ditangkap Polisi, 3 Lainnya Masih Buron

Sabtu, 9 September 2023 - 12:49 WIB

Dua Sejoli asal Pekanbaru Riau Ditangkap Polisi Antarkan Narkoba di Sarolangun

Selasa, 5 September 2023 - 19:42 WIB

Polisi Tetapkan Angga Jadi Tersangka Pembunuhan Istri

Minggu, 3 September 2023 - 19:31 WIB

Ini Motif Pembunuhan Istri oleh Sumai di Merangin Hingga Tega Tinggankan Anak 4 Tahun di Gubuk dalam Hutan

Sabtu, 2 September 2023 - 14:19 WIB

Pembunuhan Mama Muda di Merangin Ternyata Pelakunya Suami Siri, Sempat Lapor Polisi Jika Korban Hilang

Kamis, 31 Agustus 2023 - 00:33 WIB

Video Detik-detik BNNP Jambi Grebek Narkoba di Kuala Tungkal

Selasa, 29 Agustus 2023 - 19:25 WIB

Polisi Amankan 3 Pelaku Pengeroyokan di Desa Pinang Merah Merangin, Ternyata Hal Ini Pemicunya!

Berita Terbaru

Ketua FPTI Lama Khirul Anwar Menyerahkan bendera Pengkab FPTI kepada Ahmad Ketua Baru hasil muscab FPTI Tanjab Barat, Kamis (27/9/23). FOTO : Angah/LT

Tanjab Barat

Ahmad Terpilih Ketua FPTI Tanjab Barat Periode 2023-2027

Kamis, 28 Sep 2023 - 18:04 WIB