Gatur Lalin Pagi Satlantas Polres Tanjabbar dan Dishub Diapresiasi Warga

Lintas Tungkal

- Redaksi

Minggu, 8 Maret 2020 - 10:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Dokumentasi Giat Rutin Gatur Pagi Satlantas Polres Tanjab Barat bersama Dinas Perhubungan Maret 2020

FOTO : Dokumentasi Giat Rutin Gatur Pagi Satlantas Polres Tanjab Barat bersama Dinas Perhubungan Maret 2020

Terpisah, Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH melalui Kasat Lantas IPTU Eko Sutoyo, SH menuturkan Gatur pagi dilakukan guna memberikan keamanan dan keselamatan seluruh pengguna jalan baik pejalan kaki maupun pengendara kendaraan bermotor dapat tercapai.

Menurutnya gatur pagi diintensifkan karena peningkatan arus lalu lintas pagi hari cukup tinggi di beberapa titik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Karena saat pagi hari merupakan awal warga masyarakat melaksanakan aktifitasnya dalam melakukan aktifitas sehari hari,” ucapnya.

Saat seperti ini memerlukan kehadiran petugas Satlantas di lapangan guna memberikan pelayanan turjawali dalam upaya memberikan kenyamanan dan kelancaran para pengguna jalan.

“Pengaturan lalu lintas pagi hari seperti ini merupakan salah satu bentuk pelayanan prima pihak kepolisian kepada masyarakat khususnya yang ada di wilayah hukum Polres Tanjabbar,” ucapnya.

Pantauan media ini dalam pelaksanaan Gatur Lalin ini petugas Satlantas dan Dishub tidak hanya melakukan pengaturan arus lalu lintas, keberadaan personil Petugas Satlantas di simpul jalan serta depan sekolah juga untuk membantu warga dan pelajar yang hendak menyeberang jalan.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kerikil Tajam di Final Gubernur Cup 2026: Asprov Harus Tegas, Jangan Biarkan Kericuhan Jadi Tradisi Tahunan!
Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 
Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 
Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Berita ini 183 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 26 Januari 2026 - 11:35 WIB

Kerikil Tajam di Final Gubernur Cup 2026: Asprov Harus Tegas, Jangan Biarkan Kericuhan Jadi Tradisi Tahunan!

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:06 WIB

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 

Minggu, 25 Januari 2026 - 09:03 WIB

Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Berita Terbaru