Harimau Muncul ke Jalan Diduga di Pal 17 Petaling, Begini Kata Kapolsek Sungai Gelam

- Redaksi

Senin, 9 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangkapan Layar Seekor Berjalan Melintas di Jalan.

Tangkapan Layar Seekor Berjalan Melintas di Jalan.

image_pdfimage_print

MUARO JAMBI – Beredar sebuah video yang menyebutkan seekor harimau muncul dan berjalan di wilayah Pal 17 Petaling, Kecamatan Sungai Gelam, Kabupaten Muaro Jambi.

Kemunculan harimau tersebut membuat warga lewat terpaksa berhenti dan ketakutan. Pasalnya beberapa buan belakangan banyaknya warga yang menjadi korban keganasan sibelang tersebut.

Dalam video itu terlihat seekor harimau agak kurus itu, duduk di pinggir jalan seakaan sengaja menunggu pengendara yang datang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari video tersebut, juga terdengar percakapan penumpang yang berada di dalam mobil.

Masih dari video tersebut, juga terdengar.

“Datuk Rajo Jambi keluar mau nyebrang, maju dikit,” ucap warga dalam video tersebut.

Kapolsek Sungai Gelam, IPDA Yohanes Candra dikonfirmasi Minggu (8/5/22) terkait kebenaran lokasi video tersebut mengaku belum mendapat laporan dari masyarakat Petaling terkait kemunculan harimau tersebut.

“Kalau dilihat dari video itu, di kawasan WKS. Kalau dari Petaling belum dapat info,” kata Kapolsek Sungai Gelam Yohanes Candra. (Val)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Balita Tenggelam di Sungai Berbak Tanjung Jabung Timur ditemukan Meninggal
Balita Tenggelam Jatuh dari Pompong di Sungai Berbak Masih dalam Pencarian
Terpeleset Saat Buang Sampah, Bocah 5 Tahun di Tanjab Barat Tenggelam di Sungai Parit Satu
Viral di Medsos Diduga Kapal Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Pemeriksaan TKP
Kapolres Tanjab Barat Jelaskan Motif Pembunuhan di Batang Asam
Diduga Korban Tabrak Lari. Truk Pasir Timpa Sepeda Motor
Jasad Seorang Nelayan Kuala Tungkal Yang Tenggelam di Ambang Luar Ditemukan
Terseret Arus, Seorang Nelayan Kuala Tungkal Diduga Tenggelam di Perairan Bouye Ambang Luar
Berita ini 780 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 15 April 2024 - 18:37 WIB

Balita Tenggelam di Sungai Berbak Tanjung Jabung Timur ditemukan Meninggal

Minggu, 14 April 2024 - 16:52 WIB

Balita Tenggelam Jatuh dari Pompong di Sungai Berbak Masih dalam Pencarian

Senin, 8 April 2024 - 00:45 WIB

Terpeleset Saat Buang Sampah, Bocah 5 Tahun di Tanjab Barat Tenggelam di Sungai Parit Satu

Sabtu, 30 Maret 2024 - 15:34 WIB

Viral di Medsos Diduga Kapal Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Pemeriksaan TKP

Rabu, 13 Maret 2024 - 22:46 WIB

Kapolres Tanjab Barat Jelaskan Motif Pembunuhan di Batang Asam

Senin, 26 Februari 2024 - 01:01 WIB

Diduga Korban Tabrak Lari. Truk Pasir Timpa Sepeda Motor

Selasa, 13 Februari 2024 - 18:41 WIB

Jasad Seorang Nelayan Kuala Tungkal Yang Tenggelam di Ambang Luar Ditemukan

Senin, 12 Februari 2024 - 19:48 WIB

Terseret Arus, Seorang Nelayan Kuala Tungkal Diduga Tenggelam di Perairan Bouye Ambang Luar

Berita Terbaru

Jamal Darmawan Sie hadiri Peresmian TPU Berkah. FOTO : LT/Bas

Tanjab Barat

DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah

Rabu, 24 Apr 2024 - 00:15 WIB

Andhika Wahyudiono : Dosen UNTAG Banyuwangi

Editorial

Vietnam Berpotensi Bergabung dengan BRICS

Selasa, 23 Apr 2024 - 18:05 WIB