Hj. Fadhilah Sadat Pimpin Rapat Pemantapan Program Kerja PKK 2021-2024

- Redaksi

Senin, 26 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hj. Fadhilah Sadat Saat Memimpin Rapat Kerja, Orientasi dan Pemantapan Program Kerja PKK tahun 2021-2024 di Balai Pertemuan, Senin (26/07/21). FOTO : PROKOPIM

Hj. Fadhilah Sadat Saat Memimpin Rapat Kerja, Orientasi dan Pemantapan Program Kerja PKK tahun 2021-2024 di Balai Pertemuan, Senin (26/07/21). FOTO : PROKOPIM

KUALA TUNGKAL – Ketua TP PKK Tanjab Barat, Ibu Hj. Fadhilah Sadat memimpin Rapat Kerja dalam rangka orientasi sekaligus pemantapan Program Kerja PKK tahun 2021-2024 di Balai Pertemuan, Senin (26/07/21).

Raker tersebut diikuti oleh pengurus TP PKK kecamatan secara virtual.

Sambutannya Hj. Fadhilah Sadat mengungkapkan bahwa gerakan PKK adalah gerakan nasional dalam pembangunan masyarakat yang tumbuh dari bawah yang pengelolaannya dari, oleh dan untuk masyarakat menuju terwujudnya keluarga yang beriman dan bertakwa kepada Tuhan YME.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakannya, tujuan orientasi ini adalah untuk meningkatkan pengetahuan dan ketrampilan serta wawasan pengurus TP PKK sebagai mitra kerja pemerintah dalam pelaksanaan program pokok PKK di wilayah kerja masing-masing.

Karena itu dirinya berharap kepada setiap Pokja membuat program prioritas dan unggul yang bersinergi dengan program kerja TP-PKK Provinsi Jambi.

“Saat ini sedang dalam keadaan yang kurang menguntungkan akibat wabah Covid-19 yang melanda. Sebagai organisasi yang mempunyai jaringan sampai ke tingkat rumah tangga, saya mengajak kita semua termasuk petugas medis dan relawan untuk gencar melakukakan sosialisasi, mengenalkan dan memberikan pengertian terutama terkait gejala Covid-19 ini,” ujarnya.

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki
Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan
Masyarakat Vs Jadestone Energy, Bupati Pinta Perusahaan Peka dengan Dampak Lingkungan
Sertijab Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Jambi, Bupati : Semoga Bisa Bersinergi
Wabup Tanjabbar : Kita akan Dukung Program Pangdam II/Swj Masuk Kampus
Kesebelasan Tanjab Barat Ikuti Gubernur Cup di Batanghari, Begini Pesan Wabup Hairan
Wabup Tanjab Barat Sambut Kunjungan Mayjen TNI Yanuar Adil
Sekda : Haul Ke-13 Syekh Muhammad Ali Bin Syekh Abdul Wahab Ajang Mempererat Silaturahmi
Berita ini 108 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 22 Februari 2024 - 14:11 WIB

Bupati Tanjab Barat Apresiasi Dedikasi AKBP Padli dan Ucapkan Selamat Datang kepada AKBP Agung Basuki

Sabtu, 17 Februari 2024 - 21:27 WIB

Safari Jum’at di Masjid As-Sahabah, Bupati Anwar Sadat Mohon Do’a untuk Menuntaskan Program Pembangunan

Jumat, 19 Januari 2024 - 21:45 WIB

Masyarakat Vs Jadestone Energy, Bupati Pinta Perusahaan Peka dengan Dampak Lingkungan

Selasa, 16 Januari 2024 - 23:17 WIB

Sertijab Kepala BPK-RI Perwakilan Provinsi Jambi, Bupati : Semoga Bisa Bersinergi

Sabtu, 13 Januari 2024 - 19:27 WIB

Wabup Tanjabbar : Kita akan Dukung Program Pangdam II/Swj Masuk Kampus

Jumat, 12 Januari 2024 - 20:24 WIB

Kesebelasan Tanjab Barat Ikuti Gubernur Cup di Batanghari, Begini Pesan Wabup Hairan

Rabu, 10 Januari 2024 - 23:26 WIB

Wabup Tanjab Barat Sambut Kunjungan Mayjen TNI Yanuar Adil

Selasa, 9 Januari 2024 - 20:59 WIB

Sekda : Haul Ke-13 Syekh Muhammad Ali Bin Syekh Abdul Wahab Ajang Mempererat Silaturahmi

Berita Terbaru