Inovatif dan Inspiratif Polres Tanjabbar Jaga Ketahanan Pangan Higienis Menuju New Normal Pandemi Covid 19

Lintas Tungkal

- Redaksi

Kamis, 28 Mei 2020 - 10:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolres Tanjab dan Staf Dalam Kegiatan Budi Daya Lele dan Sayur di KRPL Mapolres, Rabu (27/05/20)

FOTO : Kapolres Tanjab dan Staf Dalam Kegiatan Budi Daya Lele dan Sayur di KRPL Mapolres, Rabu (27/05/20)

KUALA TUNGKAL – Di tengah upaya pemerintah menuju new normal dalam masa pandemik Covid-19 ini, salah satunya menjaga ketahanan pangan yang sehat dan higienis bagi keluarga.

Menyikapi hal itu, Polres Tanjab Barat menciptakan inovasi sehat dan ramah lingungkan di Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL) Polres Tanjab Barat dengan pembudidayaan ikan lele dan sayur mayur kangkung.

“Ini bisa memanfaatkan lahan yang tidak besar. Hanya modal 1 ember berisikan maksimal 70 ekor bibit lele, serta tumpang sari dengan sayur kangkung yang setiap 5 hari sekali bisa dipanen,” kata Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro ditemui di Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL), Polres Tanjab Barat, Rabu pagi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan budidaya Lelekung ini kata Guntur terinspirasi di tengah upaya Pemerintah menuju New normal dalam masa pandemic covid dalam rangka menjaga ketahanan pangan yang sehat dan higienis bagi keluarga dalam menghadapi tatanan kehidupan baru new normal pada masa pandemic covid ini.

Nama bididaya Lelekung sendiri diambil dari singkatan lele + kangkung.

“Semoga gagasan ini dapat memberi inspirasi bagi anggota Polri lainnya maupun masyarakat luas,” harapnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 
Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 
Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
Berita ini 53 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 25 Januari 2026 - 17:06 WIB

Meriah dan Penuh Syukur, Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan di Desa Suban Kondusif 

Minggu, 25 Januari 2026 - 09:03 WIB

Persoel Polress Tanjab Barat Pastikan Perayaan Pesta Perak 25 Tahun Gereja HKBP Simpang Rambutan Kondusif 

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Berita Terbaru