Jadi Korban Tarik Menarik dengan Jambret, Dua Guru di Tungkal Ulu Alami Trauma

- Redaksi

Jumat, 5 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah Satu Guru di Tungkal Ulu yang Nyaris Menjadi Korban Jambret. FOTO : Banuajambi.

Salah Satu Guru di Tungkal Ulu yang Nyaris Menjadi Korban Jambret. FOTO : Banuajambi.

image_pdfimage_print

TUNGKAL ULU – Dua guru yang mengajar di SDN 179/V Lubuk Bernai dan SMP Satu Atap 2 Tungkal Ulu berinisial IR dan JH alami trauma setelah sempat tarik menarik dengan dua orang diduga jambret.

Peristiwa itu terjadi di kawasan Pasar Pagi Desa Taman Raja, Kecamatan Tungkal Ulu, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Jumat (5/11/2021) pagi.

Kejadian bermula ketika dua orang ibu guru ini melintas di Pasar Pagi hendak ke SD Negeri 179/V dan SMP Satu Atap 2 Tungkal Ulu tiba-tiba dipepet oleh dua orang yang tidak dikenal dengan ciri-ciri rambut pirang tubuh kurus menggunakan sepeda motor beat hitam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada saat bersamaan pelaku langsung menarik tas yang disandang korban, sontak saja korban menahan tas miliknya dengan cara memegang tas tersebut dengan kuat.

“Tampak sslah seorang pelaku itu rambut pirang, tubuh kurus, kalau pelaku satunya kurang jelas aku lihatnya” ungkap ibu guru.

Menyadari dirinya dalam bahaya, kedua ibu guru ini berteriak dengan lantang, berharap ada orang yang mendengar dan menolongnya.

“Teriakan kami didengar oleh beberapa orang yang pada saat itu berada cukup jauh dari lokasi kejadian,” ujar sang guru.

Atas teriakan tersebut pelaku seperti lalu melajukan sepeda motornya kejalan kebun masyarakat.

“Syukur kami berdua tidak terjadi apa-apa, dan tas yang jadi target mereka masih bisa kami pertahankan,” ujarnya.

Atas peristiwa ini, kedua ibu guru ini mengaku mengalami trauma.

Terpisah Kepsek SMP Satu Atap 2 Tungkal Ulu, Dewi mengharapkan kepada pihak Dinas agar memberikan pasilitas tempat tinggal untuk para guru, di lingkungan sekolah atau dekat sekolah, mengingat kejadian yang barusan dialami oleh rekannya sangat berbahaya.

“Sangat berbahaya bagi para guru bolak balik kesekolah dengan jarak tempuh sangat jauh dan sepi,” tukasnya.

Artikel ini telah tayang di benuajambi.com dengan judul : Dua Orang Guru Di Tungkal Ulu Tarik Menarik Dengan Jambret.

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Balita Tenggelam di Sungai Berbak Tanjung Jabung Timur ditemukan Meninggal
Balita Tenggelam Jatuh dari Pompong di Sungai Berbak Masih dalam Pencarian
Terpeleset Saat Buang Sampah, Bocah 5 Tahun di Tanjab Barat Tenggelam di Sungai Parit Satu
Viral di Medsos Diduga Kapal Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Pemeriksaan TKP
Kapolres Tanjab Barat Jelaskan Motif Pembunuhan di Batang Asam
Diduga Korban Tabrak Lari. Truk Pasir Timpa Sepeda Motor
Jasad Seorang Nelayan Kuala Tungkal Yang Tenggelam di Ambang Luar Ditemukan
Terseret Arus, Seorang Nelayan Kuala Tungkal Diduga Tenggelam di Perairan Bouye Ambang Luar
Berita ini 2,103 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 15 April 2024 - 18:37 WIB

Balita Tenggelam di Sungai Berbak Tanjung Jabung Timur ditemukan Meninggal

Minggu, 14 April 2024 - 16:52 WIB

Balita Tenggelam Jatuh dari Pompong di Sungai Berbak Masih dalam Pencarian

Senin, 8 April 2024 - 00:45 WIB

Terpeleset Saat Buang Sampah, Bocah 5 Tahun di Tanjab Barat Tenggelam di Sungai Parit Satu

Sabtu, 30 Maret 2024 - 15:34 WIB

Viral di Medsos Diduga Kapal Tongkang Tabrak Jembatan di Batanghari, Ditpolairud Polda Jambi Lakukan Pemeriksaan TKP

Rabu, 13 Maret 2024 - 22:46 WIB

Kapolres Tanjab Barat Jelaskan Motif Pembunuhan di Batang Asam

Senin, 26 Februari 2024 - 01:01 WIB

Diduga Korban Tabrak Lari. Truk Pasir Timpa Sepeda Motor

Selasa, 13 Februari 2024 - 18:41 WIB

Jasad Seorang Nelayan Kuala Tungkal Yang Tenggelam di Ambang Luar Ditemukan

Senin, 12 Februari 2024 - 19:48 WIB

Terseret Arus, Seorang Nelayan Kuala Tungkal Diduga Tenggelam di Perairan Bouye Ambang Luar

Berita Terbaru

Jamal Darmawan Sie hadiri Peresmian TPU Berkah. FOTO : LT/Bas

Tanjab Barat

DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah

Rabu, 24 Apr 2024 - 00:15 WIB

Andhika Wahyudiono : Dosen UNTAG Banyuwangi

Editorial

Vietnam Berpotensi Bergabung dengan BRICS

Selasa, 23 Apr 2024 - 18:05 WIB