Japto Soelistyo Dipastikan Hadir pada Muswil VII Pemuda Pancasila Jambi

- Redaksi

Jumat, 4 Maret 2022 - 10:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Majelis Nasional (MPN) Pemuda Pancasila (PP) Japto Soelistyo Soerjosoemarno. FOTO : Sindonews

Ketua Majelis Nasional (MPN) Pemuda Pancasila (PP) Japto Soelistyo Soerjosoemarno. FOTO : Sindonews

JAMBI – Ketua Majelis Nasional (MPN) Pemuda Pancasila (PP) Japto Soelistyo Soerjosoemarno dipastikan hadir pada Musyawarah Wilayah (Muswil) VII Pemuda Pancasila Provinsi Jambi yang akan berlangsung pada 11 Maret 2022.

Informasi ini dibenarkan oleh Ketua Majelis Pimpinan Cabang Pemuda Pancasila Kabupaten Muaro Jambi, Aidi Hatta menghadiri undangan Syukuran Gedung Graha Pemuda Pancasila Provinsi Jambi, Kamis (03/03/22) malam.

“InsyaAllah pada tanggal 11 Maret nanti kita akan kedatangan tamu istimewa yaitu Ketua Majelis Pimpinan Nasional Pemuda Pancasila Japto Suelistyo Suerjosemarno akan datang ke Jambi dalam acara Muswil VII Pemuda Pancasila Provinsi Jambi,” Katanya Aidi Hatta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Aidi Hatta menyebut rencana penyambutan kedatangan Tamu istimewa Pemuda Pancasila telah dibicarakan pengurus pada Syukuran Gedung Graha Pemuda Pancasila oleh Pengurus MPW Pemuda Pancasila Provinsi Jambi dan Majelis Pimpinan Cabang Kabupaten/Kota.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi
Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak
Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029
Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi
Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase
Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN
Dandim 0419/Tanjab Tinjau Dua Desa di Kecamatan Bram Itam Persiapan TMMD ke -124
Polresta Jambi Gagalkan Perdagangan Gelap Sisik Trenggiling & Cula Badak
Berita ini 261 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 00:18 WIB

Kasubdit SIM Korlantas Polri Kombes Pol Dhafi Dorong Perluasan Layanan SIM Online Nasional Presisi

Kamis, 17 April 2025 - 18:03 WIB

Centrepark Klarifikasi Insiden di Area Parkir Jamtos: Telah Diselesaikan Secara Damai oleh Kedua Belah Pihak

Rabu, 16 April 2025 - 22:17 WIB

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 April 2025 - 20:30 WIB

Demi Kota Sehat, Anwar Sadat dan Jajaran OPD Bersih-Bersih Drainase

Rabu, 16 April 2025 - 20:21 WIB

Bupati Anwar Sadat : Komitmen Daerah Tanjab Barat Bentuk Satgas PSN

Berita Terbaru