Ketua DPRD Tanjabbar Pimpin Paripurna Mendengarkan Pidato Kenegaraan HUT RI ke 75

- Redaksi

Jumat, 14 Agustus 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Rapat paripurna istimewa dalam rangka mendengarkan tiga pidato kenegaraan Presiden RI dari ruang rapat utama gedung DPRD Tanjab Barat, Jum'at 14 Agustus 2020.

FOTO : Rapat paripurna istimewa dalam rangka mendengarkan tiga pidato kenegaraan Presiden RI dari ruang rapat utama gedung DPRD Tanjab Barat, Jum'at 14 Agustus 2020.

KUALA TUNGKAL – Ketua DPRD Tanjab Barat Mulyani Siregar, SH pimpin rapat paripurna istimewa dalam rangka mendengarkan tiga pidato kenegaraan Presiden RI dari ruang rapat utama gedung DPRD Tanjab Barat, Jum’at 14 Agustus 2020.

Juga tampak hadir Wakil Bupati H. Amir Sakib, serta unsur Forkopimda, Sekda, Kepala OPD dan undangan lainnya.

Seluruh peserta rapat mendengarkan pidato Presiden Republik Indonesia Joko Widodo melalui siaran langsung lewat layar lebar yang disiapkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tiga pidato kenegaraan yang disampaikan Presiden Republik tersebut yakni dalam rangka sidang tahunan Majelis Permusyawaratan Rakyat Republik Indonesia (MPR RI) tahun 2020, kemudian dalam rangka HUT ke-75 Kemerdekaan RI Tahun 2020, dan dilanjutkan dengan Penyampaian nota pengantar atau keterangan pemerintah atas Rancangan Undang Undang (RUU) tentang APBN Tahun Anggaran 2021 beserta nota keuangan dan dokumen pendukungnya.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan
HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Berita ini 120 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 21 April 2024 - 09:17 WIB

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 18:46 WIB

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Berita Terbaru