KSKP : Kapal Tertimpa Beton Pelabuhan Bermuatan Sembako dan Pinang

Lintas Tungkal

- Redaksi

Sabtu, 6 September 2025 - 13:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi Kapal Bermuatan Sembako, Pinang dan Bibit Kelapa Sawit Yang Karam Ditimpa Beton Pelabuhan (ist)

Kondisi Kapal Bermuatan Sembako, Pinang dan Bibit Kelapa Sawit Yang Karam Ditimpa Beton Pelabuhan (ist)

KUALA TUNGKAL – Dermaga Pelabuhan Tangga Raja Ulu Ambruk Sabtu (6/9/2025) Pagi Sekitar Pukul 08.15 Wib mengakibatkan 1 (Satu) unit Kapal yang tengah sandar tertimpa material Dermaga hingga karam.

Kapolres Tanjung Jabung Barat AKBP Agung Basuki melalui Kepala Kepolsian Sektor Kawasan Pelabuhan (KSKP) IPTU Widiharto yang langsung mendatangi lokasi kejadian mengatakan Dermaga Pelabuhan yang ambruk (longsor) menimpa Kapal dan Pompong.

“Akibat kejadian 1 Unit Kapal milik Haji Milus bermuatan Sembako, Pinang dan Bibit Kelapa Sawit tertimpa puing pelabuhan hingga miring dan karam,” ungkap Kapolsek.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tidak hanya Kapal Haji Milus, dalam peristiwa ini 1 (Satu) Unit Pompong Milik Asur warga Seberang Kota dalam kondisi kosong yang tengah bersandar juga tertimpa beton Pelabuhan yang ambruk.

“Korban jiwa nihil karena sebelum kejadian sudah ada suara bakal ambruknya pelabuhan sehingga warga yang berada diatas pelabuhan terlebih dahulu menyelamatkan diri,” sebutnya.

Pada saat kejadian, Pelabuhan yang memang digunakan untuk bongkar muat barang ini, Kapal yang tertimpa bermuatan dan akan bongkar saat air pasang dan tidak bisa bergerak karena kondisi Air surut.

“Kepada masyarakat untuk tidak beramai-ramai meletakkan kendaraan di Pelabuhan. Karena sisa pelabuhan yang ada digunakan untuk bongkar muat seperti biasa,” ucapnya.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Editor : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I
Hingga Jumat Sore, Pencarian Wanita yang Terjun dari Jembatan Aur Duri I Masih Nihil
BREAKING NEWS: Misteri Sandal di Jembatan Aur Duri I, Tim SAR Berpacu dengan Arus Batanghari Cari Warga yang Terjun
Tim SAR Gabungan Temukan Satu Korban Tenggelam di Sungai Pengabuan, Satu Lainnya Masih Dalam Pencarian
Dalam Sehari, Tim SAR Gabungan di Jambi Selamatkan 5 Korban dari Dua Kecelakaan Laut
Tak Kunjung Kembali, Tim SAR Cari Dua Nelayan Udang Asal Kuala Tungkal yang Hilang Kontak di Perairan Mendahara
Dramatis! Dihempas Ombak 2,5 Meter, 3 ABK di Jambi Berhasil Diselamatkan Tim SAR
Banjir di Kecamatan Tungkal Ulu Debit Air Menurun, Pemantauan Terus Dilakukan
Berita ini 259 kali dibaca
Dilarang Mengambil dan/atau Menayangkan Ulang Sebagian Atau Keseluruhan Artikel di atas untuk Konten Akun Media Sosial Komersil Tanpa Seizin Redaksi.

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:07 WIB

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I

Jumat, 16 Januari 2026 - 18:36 WIB

Hingga Jumat Sore, Pencarian Wanita yang Terjun dari Jembatan Aur Duri I Masih Nihil

Jumat, 16 Januari 2026 - 16:07 WIB

BREAKING NEWS: Misteri Sandal di Jembatan Aur Duri I, Tim SAR Berpacu dengan Arus Batanghari Cari Warga yang Terjun

Minggu, 11 Januari 2026 - 14:52 WIB

Tim SAR Gabungan Temukan Satu Korban Tenggelam di Sungai Pengabuan, Satu Lainnya Masih Dalam Pencarian

Kamis, 8 Januari 2026 - 19:13 WIB

Dalam Sehari, Tim SAR Gabungan di Jambi Selamatkan 5 Korban dari Dua Kecelakaan Laut

Berita Terbaru