Kunker ke Merangin, Danrem Gapu Sempatkan Olahraga Jalan Kaki di Kota Bangko

- Redaksi

Selasa, 15 Juni 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli Saat Melakukan olahraga dengan berjalan Kaki mengelilingi kota Bangko, Selasa (15/06/21). FOTO : KOREM042/GAPU

Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli Saat Melakukan olahraga dengan berjalan Kaki mengelilingi kota Bangko, Selasa (15/06/21). FOTO : KOREM042/GAPU

MERANGIN – Komandan Korem 042/Gapu Brigjen TNI M. Zulkifli dalam kunjungan kerjanya ke wilayah Kabupaten Merangin dalam rangka menghadiri Pembukaan TMMD ke 111 Kodim 0420/Sarko, menyempatkan diri melakukan olahraga dengan berjalan Kaki mengelilingi kota Bangko, Selasa (15/06/21) pagi.

Dalam kegiatan olahraga pagi ini Danrem didampingi, Kasi Ter Kasrem 042/Gapu Kol Arh M. Ibnu Sukelan, Dandim 0420/Sarko Letkol Inf Tomy Radya Diansyah Lubis, Kadis Kominfo Kab. Merangi Ir. M Arief, Kapenrem 042/Gapu Mayor Inf R. M Hatta, Dantim Intel Korem Kapten Inf Budi Eriska dan Pasi Ops Kodim 0420/Sarko Kapten Inf Yudha.

Danrem mengatakan, usahakan setiap hari kita melakukan olahraga minimal 1 jam, agar imunitas kita tetap terjaga apalagi dimasa pandemi seperti saat ini kita harus menjaga dan meningkatkan imunitas tubuh agar terhindar dari Covid-19.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kalau melihat kontur alam kota Bangko yang perbukitan, ini saat baik untuk latihan fisik, apalagi bagi para pemuda yang bercita-cita mengabdikan dirinya untuk menjadi TNI, sudah diuntungkan dengan kondisi alam yang sangat mendukung untuk latihan fisik, sehingga saat test maupun menjalani pendidikan tidak kaget karena sudah biasa, pungkasnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

DPD LDII Merangin Tegaskan Netral Dalam Pilkada Merangin 2024
Oknum Sekdes di Merangin Dipolisikan, Diduga Lakukan Pelecehan Sesama Jenis Terhadap Bocah SD
Remaja Tenggelam di Sungai Batang Merangin Ditemukan, Begini Kondisinya
Polsek Tabir Tangkap Pelaku Perarampasan Motor di Jalur Dua Pasar Baru Rantau Panjang
Polres Merangin Berhasil Ungkap Jaringan Curanmor Antar Kabupaten, 3 Orang Diamankan
5 Komplotan Pencuri Baterai CDC PT. Telkomsel Tak Berkutik Diringkus Polisi
Polres Merangin Tangkap Pemuda Rudapaksa Pacar dengan Modus Ancam Sebar VCS
Gelapkan Motor Istri Sendiri, Seorang Suami Digelandang Kekantor Polisi
Berita ini 243 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 Oktober 2024 - 11:43 WIB

DPD LDII Merangin Tegaskan Netral Dalam Pilkada Merangin 2024

Kamis, 19 September 2024 - 23:37 WIB

Oknum Sekdes di Merangin Dipolisikan, Diduga Lakukan Pelecehan Sesama Jenis Terhadap Bocah SD

Kamis, 25 Juli 2024 - 21:55 WIB

Remaja Tenggelam di Sungai Batang Merangin Ditemukan, Begini Kondisinya

Rabu, 27 Maret 2024 - 19:40 WIB

Polsek Tabir Tangkap Pelaku Perarampasan Motor di Jalur Dua Pasar Baru Rantau Panjang

Jumat, 23 Februari 2024 - 19:13 WIB

Polres Merangin Berhasil Ungkap Jaringan Curanmor Antar Kabupaten, 3 Orang Diamankan

Berita Terbaru