Lagi-lagi Seleksi Liga Soeratin U-17 Tanjab Barat Tertunda

- Redaksi

Sabtu, 31 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pelaksanaan seleksi tahap kedua Liga Soeratin U-17 di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Pelaksanaan seleksi tahap kedua Liga Soeratin U-17 di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

KUALA TUNGKAL – Pelaksanaan seleksi tahap kedua Liga Soeratin U17 di Kabupaten Tanjung Jabung Barat, terpaksa harus  tertunda.

Tertundanya seleksi pemain ini, lantaran belum adanya kepastian terkait dengan izin dari kepolisian untuk liga 1 dan 2 yang belum keluar yang berimbas juga dengan kompetisi di bawahnya yaitu liga 3 dan soeratin.

Hal ini disampaikan oleh Ketua Persatuan Sepak Bola Indonesia (PSSI) Kabupaten Tanjab Barat, Husaini. Ia menyebut bahwa saat ini sudah ada 30 nama dari 60 orang di seleksi pada tahap pertama.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Yang ikut seleksi itu ada sekitar 60 an orang, sekarang tinggal 30 untuk mengikuti seleksi tahap 2 dan nantinya akan tinggal 20 orang menjadi tim yang akan ikut TC,” kata Husaini.

Selain tertundanya seleksi liga Soeratin, pihaknya kata Husaini juga terkendala masalah keuangan. Karena anggaran untuk pelaksanaan Soeratin ini ada pada KONI, tahun ini KONI cuma menganggarkan untuk sepak bola sebesar Rp50 juta.

“Kalender sepakbola yang akan di ikuti ada empat, jangankan mengikuti empat event tersebut ikut satu saja di rasa anggaran serba pas pasan,” keluhnya.

Ia menyebutkan kegiatan ini baru untuk tingkat Provinsi Jambi, dan jika juara akan  langsung mewakili ke tingkat nasional.

“Ntah berapa lagi anggarannya. Selama ini kami selalu iuran buat menutupi kegiatan-kegiatan tersebut,” ujarnya.

Disisi lain, Husaini berharap ini bisa menjadi perhatian pemerintah agar nantinya bibit-bibit penerus sepak bola Tanjab Barat bisa berprestasi.(HB)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?
Print Friendly, PDF & Email

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

HUT ke 3 Tahun KORMI Tanjab Barat Berbenah Berkontribusi untuk Masyarakat Hidup Sehat
Tim Putra Putri Kriket Sumut Persembahkan Emas
Persembahan Spesial HUT ke-79 RI, PetroChina Raih Runner-Up Liga Mini Soccer Gubernur Cup U50 Tahun 2024
Festival Kemerdekaan, Dandim 0419/Tanjab Mancing di WFC Bersama Warga
Kejurprov Sepak Takraw Bupati Anwar Sadat : Semoga Atlet Bisa Tampil di PON dan PORPROV
Bupati Tanjabbar Sebut Pemda Support Kegiatan KORMI dalam Membingkai Persatuan
Prediksi Awal Liga Inggris 2024/2025: Akankah Arsenal Jadi Juara?
Tutup Turnamen Volly Bhayangkari CUP Zona 2, Kapolda Jambi Serahkan Penghargaan kepada Tim Terbaik
Berita ini 240 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 8 September 2024 - 11:39 WIB

HUT ke 3 Tahun KORMI Tanjab Barat Berbenah Berkontribusi untuk Masyarakat Hidup Sehat

Rabu, 4 September 2024 - 13:22 WIB

Tim Putra Putri Kriket Sumut Persembahkan Emas

Senin, 26 Agustus 2024 - 09:21 WIB

Persembahan Spesial HUT ke-79 RI, PetroChina Raih Runner-Up Liga Mini Soccer Gubernur Cup U50 Tahun 2024

Rabu, 21 Agustus 2024 - 19:23 WIB

Festival Kemerdekaan, Dandim 0419/Tanjab Mancing di WFC Bersama Warga

Rabu, 21 Agustus 2024 - 11:34 WIB

Kejurprov Sepak Takraw Bupati Anwar Sadat : Semoga Atlet Bisa Tampil di PON dan PORPROV

Berita Terbaru

KKLR Serukan Cakada di Luwu Raya Perhatikan Kedatuan Luwu. FOTO : ISt

Makassar

KKLR Serukan Cakada di Luwu Raya Perhatikan Kedatuan Luwu

Minggu, 8 Sep 2024 - 15:48 WIB