Muliakan Penghafal Al-Qur’an, Gubernur Jambi Hadiahkan Umroh Gratis Kepada Orang Tua Hafidz

- Redaksi

Minggu, 9 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jambi Al Haris aat Menghadiri Wisuda Tahfidzul Qur’an Diniyyah Al-Azhar Jambi, di Ratu Convention Center Jambi, Sabtu (08/4/23). FOTO : Kominfo

Gubernur Jambi Al Haris aat Menghadiri Wisuda Tahfidzul Qur’an Diniyyah Al-Azhar Jambi, di Ratu Convention Center Jambi, Sabtu (08/4/23). FOTO : Kominfo

“Kita akan berangkatkan mereka serempak dengan para Imam Mesjid dan pegawai syara’ untuk umroh. Terima Kasih Ananda sekalian jangan lupa untuk terus mengembangkan dan mensyiarkan Al-Qur’an di Bumi Jambi ini. Selamat juga kepada ayah bundanya yang telah mendidik anak-anak hebat ini yang menjadi penerang cahaya Al-Qur’an di Provinsi Jambi ini,” lanjut Al Haris.

Lebih lanjut Al Haris menuturkan, Pemerintah Provinsi Jambi mengapresiasi Sekolah Islam Terpadi Al-Azhar Jambi untuk mengembangkan ilmu pendidikan Al-Quran di Provinsi Jambi dan sudah banyak meluluskan anak-anak jambi. selain itu SIT Al-Azhar ini memiliki jaringan internasional salah satunya di Kairo Mesir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya mewakili Pemprov Jambi sangat bangga sekali dan sangat mendukung apa yang telah diperbuat oleh pengurus Diniyyah Al-Azhar. Mudah-mudahan kedepan dari alumni ini akan banyak lahir para harapan masa depan Jambi dan terus berkarya untuk Provinsi Jambi bahkan untuk Indonesia,” tutup Al Haris. (Adv)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Penulis : Ilham

Editor : Ilhamsyah

Sumber Berita : Kominfo

Berita Terkait

Seru! Caleg DPR RI Dapil Jambi Saling Geser Perolehan Suara, Siapa Teratas?
Edi Purwanto dan Rocky Candra Diprediksi Melenggang Menuju Kursi DPR RI
Edi Purwanto dan Ihsan Yunus Bersaing Ketat Raih Kursi DPR RI di Dapil Jambi
Sejumlah Mantan Kepala Daerah dan Tokoh Jambi Dukung AMIN
Gubernur Al Haris Pimpin Rakor Politik se-Provinsi Jambi
Dirjen Minerba Kementerian ESDM Surati Gubernur Jambi Terkait Angkutan Batubara
Provinsi Jambi Salurkan Bantuan Pangan dari Pemerintah Pusat, Gubernur Al Haris : Ini Membantu Masyarakat
Polda Jambi Distribusikan 12.000 Paket Sembako Untuk Masyarakat Provinsi Jambi
Berita ini 172 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, LintasTungkal.com Tidak terkait dengan Materi Konten ini.

Berita Terkait

Selasa, 20 Februari 2024 - 12:33 WIB

Seru! Caleg DPR RI Dapil Jambi Saling Geser Perolehan Suara, Siapa Teratas?

Senin, 19 Februari 2024 - 00:49 WIB

Edi Purwanto dan Rocky Candra Diprediksi Melenggang Menuju Kursi DPR RI

Minggu, 18 Februari 2024 - 01:00 WIB

Edi Purwanto dan Ihsan Yunus Bersaing Ketat Raih Kursi DPR RI di Dapil Jambi

Sabtu, 3 Februari 2024 - 19:17 WIB

Sejumlah Mantan Kepala Daerah dan Tokoh Jambi Dukung AMIN

Kamis, 1 Februari 2024 - 19:27 WIB

Gubernur Al Haris Pimpin Rakor Politik se-Provinsi Jambi

Senin, 29 Januari 2024 - 19:02 WIB

Dirjen Minerba Kementerian ESDM Surati Gubernur Jambi Terkait Angkutan Batubara

Minggu, 28 Januari 2024 - 19:50 WIB

Provinsi Jambi Salurkan Bantuan Pangan dari Pemerintah Pusat, Gubernur Al Haris : Ini Membantu Masyarakat

Senin, 22 Januari 2024 - 08:33 WIB

Polda Jambi Distribusikan 12.000 Paket Sembako Untuk Masyarakat Provinsi Jambi

Berita Terbaru