Satgas Pamtas Yonarmed 6/3 Kostrad Kibarkan Merah Putih Raksasa di Perbatasan Timor Leste

- Redaksi

Rabu, 18 Agustus 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Satgas Pamtas Yonarmed 6/3 Kostrad Saat Kibarkan Merah Putih Raksasa di Perbatasan Timor Leste, Selasa (17/08/21). FOTO : ISTIMEWA.

Satgas Pamtas Yonarmed 6/3 Kostrad Saat Kibarkan Merah Putih Raksasa di Perbatasan Timor Leste, Selasa (17/08/21). FOTO : ISTIMEWA.

SUARA TNI – Memperingati HUT Ke 76 Kemerdekaan Ripublik Indonedia, Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarmed 6/3 Kostrad bergotong royong dengan aparat teritorial serta masyarakat setempat kibarkan Bendera Raksasa di Bukit Tuamese, Desa Tuamese, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten Timor Tengah Utara, Provinsi NTT, Selasa (17/08/21).

Hal tersebut disampaikan Dansatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarmed 6/3 Kostrad Letkol Arm Andang Radianto dalam keterangan tertulisnya.

Andang mengatakan Bendera Raksasa berukuran 9 x 6 M dikibarkan bersama masyarakat Desa Tuamese, aparat Desa Tuamese dan Aparat Kecamatan Biboki Anleu yang dipimpin oleh Lettu Arm Galang Adi Wijaya, S.T.Han. selaku Dankipur 1 Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan ini dilaksanakan untuk memupuk jiwa Nasionalisme serta menumbuhkan rasa Patriotisme untuk mengenang jasa para pahlawan, dan tentunya seluruh kegiatan dilaksanakan dengan tetap menerapkan protokol kesehatan yang berlaku”, ujarnya.

Kegiatan dihadiri oleh Perwakilan DPRD Kab. TTU Bapak Edi US Boko, Camat Biboki Anleu Alexander Tabesi, Kapolsek Biboki Anleu Iptu Kristian Kase, seluruh Kepala Desa di Kecamatan Biboki Anleu dan Personel Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Kompi Tempur 1 yang berjumlah 24 orang, serta masyarakat Desa Tuamese.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Semangat Ramadhan, Personil Ditpolairud Polda Jambi Bersih-bersih Sampah Sungai Batanghari
Bupati Tanjabbar Serahkan Bantuan CSR Rp150 Juta, Kapolres : Semoga dapat Meningkatkan Pelayanan
Layanani Penumpang Mudik Lebaran, Pelabuhan Roro Kuala Tungkal Sediakan Empat Kapal
Bulan Ramadhan, Ditpolairud Polda Jambi Berikan Bantuan Kelengkapan Rumah Ibadah dan Sembako ke Panti Asuhan
Dandim 0415/Jambi Hadiri Rapat Optimalisasi Lahan Pertanian dengan Kasad
Pembunuhan Sadis di Batang Asam, Adik Bunuh Abang Kandung
Rumuskan Langkah Strategis Pola Pembibitan SDM Transportasi, BPSDMP Gelar Rapat Koordinasi dengan Stakeholder
Danrem 042/Gapu Pimpin Sertijab Pejabat Kasi Intel dan Kasi Pers Kasrem
Berita ini 134 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 24 Maret 2024 - 22:43 WIB

Bupati Tanjabbar Serahkan Bantuan CSR Rp150 Juta, Kapolres : Semoga dapat Meningkatkan Pelayanan

Kamis, 21 Maret 2024 - 13:45 WIB

Layanani Penumpang Mudik Lebaran, Pelabuhan Roro Kuala Tungkal Sediakan Empat Kapal

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:04 WIB

Bulan Ramadhan, Ditpolairud Polda Jambi Berikan Bantuan Kelengkapan Rumah Ibadah dan Sembako ke Panti Asuhan

Jumat, 15 Maret 2024 - 16:47 WIB

Dandim 0415/Jambi Hadiri Rapat Optimalisasi Lahan Pertanian dengan Kasad

Rabu, 13 Maret 2024 - 21:52 WIB

Pembunuhan Sadis di Batang Asam, Adik Bunuh Abang Kandung

Selasa, 12 Maret 2024 - 19:17 WIB

Rumuskan Langkah Strategis Pola Pembibitan SDM Transportasi, BPSDMP Gelar Rapat Koordinasi dengan Stakeholder

Minggu, 10 Maret 2024 - 18:00 WIB

Danrem 042/Gapu Pimpin Sertijab Pejabat Kasi Intel dan Kasi Pers Kasrem

Jumat, 8 Maret 2024 - 00:10 WIB

Ditreskrimum Polda Jambi Terima Penghargaan dari SKK Migas

Berita Terbaru