KUALA TUNGKAL – Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) Kabupaten Tanjab Barat menggelar pertemuan dalam rangka pemantapan kepengurusan dan keanggotaan SMSI dalam wilayah Kabupaten Tanjab Barat di Resto Tungkal Hotel, Rabu (23/07/20).
Selain mebahas persiapan pengukuhan Pengurus. Petremuan yang berlangsung santai sambil ngopi itu, Ketua SMSI Kabupaten Tanjab Barat Ikmal Mardiansyah, mengatakan saat ini SMSI Kabupaten Tanjab Barat sudah mendapatkan amanah dari SMSI Provinsi Jambi untuk menjalankan roda organisasi guna memajukan Media OnLine.
Dalam Rapat ini, Ikmal juag mengajak seluruh rekan – rekanya yang tergabung didalam lembaga ini untuk sama – sama saling memberikan masukan saran pendapat dan saling berkerja sama dalam kebaikan demi memajukan SMSI.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
“Untuk membesarkan organisasi kita perlu kekompakan dan solidaritas, semangat membangun organisasi harus kita tanamkan,” ujarnya.(*)