TNI-Polri dan Pemda Tanjab Barat Lakukan Pengamanan Malam Hari Raya Idul Adha 1442 H

- Redaksi

Senin, 19 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gabungan TNI-Polri dan Pemda Tanjab Barat Saat Lakukan Patroli Pengamanan Malam Hari Raya Idul Adha 1442 H/2021 M, di Alun-alun, Senin (19/07/21). FOTO : HMSRESTJB

Gabungan TNI-Polri dan Pemda Tanjab Barat Saat Lakukan Patroli Pengamanan Malam Hari Raya Idul Adha 1442 H/2021 M, di Alun-alun, Senin (19/07/21). FOTO : HMSRESTJB

KUALA TUNGKAL – Gabungan TNI-Polri dan Pemda Tanjab Barat Lakukan Patroli Pengamanan Malam Hari Raya Idul Adha 1442 H/2021 M, Senin (19/07/21) malam.

Sejumlah lokasi sasaran patroli diantaranya Simpang 4 GOR, Simpang 4 Aneka, simpang 4 Ancol, pahlawan, simpang 4 Polwan, area Alun-alun, WFC oleh Tim Patmor dan Gakkum Mobile.

Selain itu ada juta tim himbauan keliling memggunakam mobil.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meski suasa kota Kuala Tungkal saat ini diguyur hujan, personil gabungan tetap semangat melakukan pengamanan di lokasi-lokasi ditentukan.

Sebelumnya, patroli pengamanan telah dilakukan apel gabungan di Mapolres dipimpin Waka Polres Tanjab Barat KOMPOL Alhajat, SIK sekitar pukul 15.00 WIB.

Wakapolres Kompol Alhajat menyampaikan kegiatan pengamanan malam takbiran Idul Adha 1422 H berdasarkan Surat Edaran Menteri Agama bahwa kegiatan yang bersifat berkerumun seperti malam takbiran ditiadakan.

“Oleh karena itu kita melaksanakan pengamanan apabila terdapat arak-arakan malam takbiran yang bisa menimbulkan kerumunan,” katanya.

Alhajat juga mengingatkan personil terlibat pengamanan agar dilakukan dengan humanis sesuai dengan plotingnya masing-masing dari pukul 19.30 Wib sampai dengan selesai.

“Silahkan rekan-rekan dari Kodim 0419, Satpol PP, Dishub dan Dinas Kesehatan untuk menyesuaikan plotingnya,” ujarnya.

Selanjutnya, karena situasi pandemi Covid-19 di Tanjab Barat saat ini masih cukup tinggi.

“Diharapkan rekan-rekan agar selalu menjaga protokol kesehatan dan keselamatan,” pesannya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat
Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan
Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda
Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan
Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir
Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal
Kembangkan Sentra Ternak Rakyat, PetroChina Kembali Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing di Tanjab Barat
Kecurigaan Ketua Kelompok Tani Mandiri Desa Purwodadi Terhadap Sosialisasi PT Trimitra Lestari dengan Pemkab
Berita ini 269 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:37 WIB

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:40 WIB

Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:45 WIB

Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:54 WIB

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan

Senin, 9 Desember 2024 - 18:08 WIB

Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir

Berita Terbaru