700 Guru Honorer Tanjabbar Lulus Seleksi Bahan PPPK Formasi Guru

- Redaksi

Kamis, 17 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Forum Honorer Tanjung Barat Raden Fitra. FOTO : Ist

Ketua Umum Forum Honorer Tanjung Barat Raden Fitra. FOTO : Ist

TUNGKAL ILIR – Sebanyak 700 Guru Honorer lulus seleksi bahan dalam pendaftaran Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi Guru di Tanjung Jabung Barat. Dimana para peserta tersebut selanjutnya akan mengikuti seleksi observasi.

Ketua Forum Honorer Tanjung Jabung Barat (FHT) Raden Fitra mengatakan, setelah berakhirnya pendaftaran PPPK Formasi Guru Sabtu (13/11/22) sebanyak 700 Guru honorer dinyatakan lulus seleksi bahan PPPK Formasi Guru.

“Terima kasih kepada Dinas Pendidikan yang telah membantu dan peduli terhadap honorer dengan mencari solusi supaya honorer bisa mendaftar dan mengikuti seleksi bahan,” kata Raden Fitra, Kamis (17/11/22).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Juga terhadap Sekretaris FHT Azis Busairi dan para rekan – rekan yang tergabung dalam forum honorer Tanjung Jabung Barat yang telah membantu baik penginputan data, pendaftaran sscn, maupun membantu dalam simulasi Computer Assisted Test (CAT) ASN PPPK.

“Semoga Bapak Ibu yang lulus seleksi bahan, memberikan nilai positif buat Sekolah nya karena penilaian observasi terletak pada Kepala Sekolah, Guru senior dan pengawas Sekolah,” ucapnya.

Selaku Ketua Umum FHT Raden Fitra meminta kepada Dinas Pendidikan Tanjung Jabung Barat untuk merapikan Data Pokok Pendidik (Dapodik), agar para Guru Honorer dapat linier dan tidak adanya data ganda.

“Hendaknya Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat dapat membuka PPPK Teknisi dan kesehatan. Kemudian untuk Sopir, CS dan Dinas Lapangan juga dapat diperhatikan sebagai tenaga outsourcing,” harapnya.(Bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat
Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal
Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan
Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023
Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi
Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024
Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, PT LPPPI Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan untuk Anak Yatim, serta Pemberian Bingkisan Lebaran
Berita ini 473 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Senin, 8 April 2024 - 20:59 WIB

Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal

Rabu, 3 April 2024 - 08:20 WIB

Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan

Selasa, 2 April 2024 - 23:38 WIB

Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023

Selasa, 2 April 2024 - 15:14 WIB

Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi

Senin, 1 April 2024 - 18:18 WIB

Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:49 WIB

Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, PT LPPPI Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan untuk Anak Yatim, serta Pemberian Bingkisan Lebaran

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:09 WIB

Gerakan Pangan Murah, Warga Tanjab Barat Harap Sering Digelar Pemerintah Daerah

Berita Terbaru