Baznas Tanjab Barat Salurkan Ratusan Paket Sembako dan Beasiswa

- Redaksi

Kamis, 3 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Wakil Ketua Baznas Tanjab Barat, Drs. H. Syahrudin Awan/Hms

FOTO : Wakil Ketua Baznas Tanjab Barat, Drs. H. Syahrudin Awan/Hms

KUALA TUNGKAL – Baznas Kabupaten Tanjan Barat salurham ratusan paket sembako untuk warga kurang mampu terdampak Covid-19.

Selain itu Baznas juga menyalurkan bantuan beasiswa kepada mahasiswa STAI An-Nadwah Kuala Tungkal.

Demikian disampaikan Wakil Ketua Baznas, Drs. H. Syahrudin Awang pada acara penyerahan bantuan tersebut dilakukan oleh Bupati H. Safrial di Balai Pertemuan Kantor Bupati Tanjab Barat, Rabu (02/11/20).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Syahruddin juga menyampaikan bahwa penyaluran zakat saat ini selain di peruntukkan bagi Mustahik yang berhak menerima, juga di bagikan kepada masyatakat terdampak ekonomi akibat pandemi.

“Rencananya, ada 700 paket sembako untuk 700 orang warga kurang mampu terdampak Covid-19, serta uang tunai total Rp 5 juta untuk beasiswa bagi 10 mahasiswa STAI An Nadwah Kuala Tungkal yang berprestasi dan kurang mampu,” jelasnya.

Programa diluncurkan kali ini kata Syahruddin Awang guna membantu masyarakat kurang mampu dan wujud kepedulian baznas pada masa pandemi Covid-19.

Lebih lanjut, Syahrudin Awang jelaskan, paket sembako akan disebar untuk 50 masyarakat di masing-masing kecamatan lingkup Tanjung Jabung Barat(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satlantas Polres Tanjab Barat Patroli Edukasi ; Bagikan Helm dan Stiker
Pendekatan Keadilan Restoratif, Kejari Tanjab Barat Meyelesaikan Perkara Narkotika Melalui Rehabilitasi
Peringati HPN ke 79 di Mapolres, Ketua PWI Tanjab Barat Apresiasi Inisiatif Kapolres dan Jajaran
Kedepankan Tindakan Preemtif, Polres Tanjab Barat laksanakan Operasi Keselamatan Siginjai 2025
Tekan Angka Lakalantas Menjelang Idul Fitri 1446 Hijriyah, Kapolres Tanjabbar Pimpin Latihan Pra Operasi Keselamatan
Kanwil Ditjenpas Jambi Jalin Sinergitas dengan BNNP Jambi Terkait P4GN
Lusa, 9 Kecamatan di Tanjab Barat akan Mengalami Pemadaman Listrik
Pangkalan Gas Elpiji di Jalan Nelayan Disidak Koperindag dan Polisi, 53 Tabung Diamankan
Berita ini 98 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 23:15 WIB

Satlantas Polres Tanjab Barat Patroli Edukasi ; Bagikan Helm dan Stiker

Senin, 10 Februari 2025 - 22:24 WIB

Pendekatan Keadilan Restoratif, Kejari Tanjab Barat Meyelesaikan Perkara Narkotika Melalui Rehabilitasi

Senin, 10 Februari 2025 - 18:24 WIB

Peringati HPN ke 79 di Mapolres, Ketua PWI Tanjab Barat Apresiasi Inisiatif Kapolres dan Jajaran

Senin, 10 Februari 2025 - 16:11 WIB

Kedepankan Tindakan Preemtif, Polres Tanjab Barat laksanakan Operasi Keselamatan Siginjai 2025

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:40 WIB

Tekan Angka Lakalantas Menjelang Idul Fitri 1446 Hijriyah, Kapolres Tanjabbar Pimpin Latihan Pra Operasi Keselamatan

Berita Terbaru