Bupati Masnah dan Kapolres Muaro Jambi Latihan Menembak

- Redaksi

Jumat, 14 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Muaro Jambi Bersama pemerintah Kabupaten Muaro Jambi melaksanakan Kegiatan Latihan menembak, Jum'at (14/01/22). FOTO : Humas PMJ

Polres Muaro Jambi Bersama pemerintah Kabupaten Muaro Jambi melaksanakan Kegiatan Latihan menembak, Jum'at (14/01/22). FOTO : Humas PMJ

MUARO JAMBI – Jalin Sinergitas Polres Muaro Jambi Bersama pemerintah Kabupaten Muaro Jambi melaksanakan Kegiatan Latihan menembak, Jum’at (14/01/22).

Kegiatan diikuti Kapolres Muaro Jambi AKBP Yuyan Priatmaja SIK, MH, Wakapolres Kompol Novrizal, bersama Bupati Hj. Masnah Busro dan para kepala OPD Muaro Jambi bersama-sama latihan Menembak di lapangan Tembak Endra Dharmalaksana Polres Muaro Jambi.

Bupati Masnah mengatakan latihan menembak sangat senang sekali bahkan mengapresiasi tentang latihan ini yang dilakukan

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kegiatan latihan menembak tersebut guna menjalin Sinergisitas dan mempererat silahturahmi Polres Muaro Jambi Dan Pemerintah Kabupaten Muaro Jambi Tentunya,” kata Masnah.

Kasi Humas Polres Muaro Jambi AKP Amradi mengatakan pada latihan ini Bupati Masnah Busro bersama rombongan diberikan pemahaman cara memegang senjata api yang benar dan juga cara memakainya oleh Instruktur Menembak dari SPN Polda Jambi.

Dalam arahan dari Instruktur menembak Menyampaikan”Kalau senjata sudah di tangan harus arahkan kebawah,dan pandangan harus lurus kedepan dan fokus, dan juga Pada saat sudah siap menembak tangan jangan tegang dan kaku dan Setelah menembak magazen di lepas,dan pastikan magazen dalam keadaan kosongkan,” kata Instruktur Menembak SPN.

“Bupati Muaro Jambi dan rombongan setelah mendengar arahan Instruktur mencoba menembak dengan menggunakan senjata laras pendek dengan jarak tembak 15 meter,” ujar Kasi Humas

Dalam kegiatan tersebut juga dihadiri, Kabag Log Kompol A Roni, Kabag SDM AKP Erwandi,Kasat Narkoba AKP Feisal, Kadis Kesehatan Afip Pudin, Kasat Pol PP Saipullah, Kepala Dinas PTSP Muhamad Zuharman, Kabag Protokol Irvan Kurniawan, Kasi Propam IPTU Budi Prasetyo, Dan Kbo Narkoba Budi Sitinjak.(Val/adv)

Polres Muaro Jambi Bersama pemerintah Kabupaten Muaro Jambi melaksanakan Kegiatan Latihan menembak, Jum’at (14/01/22). FOTO : Humas PMJ
Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Meriahkan HKG ke-52 TP-PKK Muaro Jambi, Kodim 0415/Jambi Gelar Bazar
Daftar Nama Caleg Terpilih DPRD Kabupaten Muaro Jambi periode 2024-2029
Gerak Cepat Kodim 0415/Jambi Bantu Warga Korban Banjir di Muaro Jambi
Kodim 0415 Jambi Sukseskan Kegiatan SWK Korem 042/Gapu di Bumi Perkemahan Sungai Gelam
Resmikan Paguyuban Seduluran Sehati Suko Awin Jaya, H. Surya Atma Wijaya : Kita Harus Jadi Pelopor Kebaikan
Sisa Material Proyek Box Culvert Desa Mekar Sari Sungai Bahar Ancam Keselamatan Pengendara
Respon Cepat Dilakukan, Masyarakat Sungai Bahar Kagum Akan Sosok Ivan Wirata
Babinsa Kodim 0415/Jambi Bantu Sukseskan MTQ di Desa Wilayah Binaan
Berita ini 274 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:10 WIB

Meriahkan HKG ke-52 TP-PKK Muaro Jambi, Kodim 0415/Jambi Gelar Bazar

Selasa, 12 Maret 2024 - 19:43 WIB

Daftar Nama Caleg Terpilih DPRD Kabupaten Muaro Jambi periode 2024-2029

Selasa, 20 Februari 2024 - 19:32 WIB

Gerak Cepat Kodim 0415/Jambi Bantu Warga Korban Banjir di Muaro Jambi

Minggu, 4 Februari 2024 - 18:17 WIB

Kodim 0415 Jambi Sukseskan Kegiatan SWK Korem 042/Gapu di Bumi Perkemahan Sungai Gelam

Minggu, 14 Januari 2024 - 19:17 WIB

Resmikan Paguyuban Seduluran Sehati Suko Awin Jaya, H. Surya Atma Wijaya : Kita Harus Jadi Pelopor Kebaikan

Senin, 1 Januari 2024 - 14:26 WIB

Sisa Material Proyek Box Culvert Desa Mekar Sari Sungai Bahar Ancam Keselamatan Pengendara

Senin, 1 Januari 2024 - 14:03 WIB

Respon Cepat Dilakukan, Masyarakat Sungai Bahar Kagum Akan Sosok Ivan Wirata

Rabu, 27 Desember 2023 - 00:40 WIB

Babinsa Kodim 0415/Jambi Bantu Sukseskan MTQ di Desa Wilayah Binaan

Berita Terbaru