Dirlantas Polda Jambi : 7 Hari Operasi Zebra Angka Lakalantas Menurun, Pelanggaran Meningkat

- Redaksi

Senin, 10 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Lalu Lintas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi. FOTO : Ist/Net

Direktur Lalu Lintas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi. FOTO : Ist/Net

JAMBIOperasi Zebra Siginjai 2022 telah berlangsung selama 7 hari dimulai sejak tanggal 03 Oktober 2022.

Data Ditlantas Polda Jambi menyebutkan selama 7 hari berjalan Operasi Zebra penindakan bertambah menjadi 834 yang mana di 7 hari sebelumnya hanya 126 tindakan.  Artinya ada peningkatan dalam sisi pelanggaran lalu lintas.

“Bertambahnya lebih dari 100 persen untuk penindakan,” ujar Direktur Lalu Lintas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi, Senin (10/10/22).

Sedangkan untuk data kecelakaan selama Operasi Zebra tercatat ada 5 kasus meninggal dunia, yang mana sebelumnya lebih dari 7 kasus.

“Artinya angka kecelakaan lalu lintas meninggal dunia ada penurunan,” jelasnya.

Lanjutnya, untuk penindakan sendiri ada berupa tilang ETLE di Kota Jambi dan penindakan secara konvensional hingga penindakan secara teguran, yang mana untuk teguran itu bukan hanya teguran saja namun kendaraannya difoto.

BACA JUGA :  Mahasiswa dari 17 Perguruan Tinggi Ikuti Diksar Bela Negara, Begini Pesan Danmenwa Sultan Thaha

“Kita foto identitas dan kendaraan serta kita datakan, sehingga jika melakukan pelanggaran akan kita kenakan denda tilang,” pungkasnya.(Dhea)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Kapolri Mutasi Wakapolda Jambi ke Kaltim, Dirreskrimsus ke Mabes Polri
Ditlantas Polda Jambi Evaluasi Kebijakan Ganjil Genap Mobilisasi Angkutan Batu Bara
Tim SAR Jambi Tiba di Posko Kaki Gunung Marapi Sumbar
Tingkatkan Kesiapsiagaan Darurat, PetroChina Gelar FGD Lokakarya Penanganan Kejadian dengan Korban Massal
Ditpolairud Polda Jambi Siap Amankan Distribusi Logistik Pemilu Jalur Perairan
Danrem 042/Gapu Ikuti Lounching Program “Kodam II/Sriwijaya Masuk Kampus”
BREAKING NEWS : Polresta Jambi Amankan 3 Kg Sabu Tak Bertuan dalam Mobil Honda Jazz
Lepas Sambut Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono-Kolonel Inf Rachmad Saling Berpesan
Berita ini 199 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 30 November 2023 - 19:00 WIB

Pemilik Kebun Sawit Dibunuh Oleh Anak Buah Sendiri, Wakapolres Tebo : Pelaku Kita Ditangkap di Betara

Selasa, 3 Oktober 2023 - 11:16 WIB

Seluruh Korban Tenggelam di Sungai Batanghari Ditemukan, 2 Selamat 3 Meninggal

Selasa, 3 Oktober 2023 - 09:18 WIB

BREAKING NEWS : 2 Korban Tenggelam di Sungai Batanghari Ditemukan Meninggal

Senin, 2 Oktober 2023 - 09:24 WIB

1 Korban Tenggelan di Tebo Ditemukan Meninggal, Tim SAR Lanjutkan Pencarian 2 Korban Lainnya

Minggu, 1 Oktober 2023 - 21:50 WIB

5 Warga Tebo Tenggelam di Sungai Batanghari, 2 Ditemukan, 3 dalam Pencarian

Selasa, 19 September 2023 - 19:02 WIB

Pemerintah Kabupaten Tebo Umumkan Penerimaan PPPK Tahun 2023, Ini RInciannya

Jumat, 11 Agustus 2023 - 01:12 WIB

Kasrem 042/Gapu Minta Warga Desa Talang Silungko Rawat Hasil Program TMMD Ke-117 Kodim 0416/Bute

Minggu, 6 Agustus 2023 - 12:48 WIB

Korban Tenggelam di Bekas Tambang Ditemukan Setelah Dilakukan Manuver Rubber Boat Buat Ombak

Berita Terbaru