Gandeng RSUD, Kodim 0419/Tanjab Melaksanakan Kegiatan Donor Darah

- Redaksi

Kamis, 29 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kegiatan Donor Darah di Aula Makodim 0419/Tanjab HUT TNI ke-77 Tahun 2022. FOTO : Pentjb

Kegiatan Donor Darah di Aula Makodim 0419/Tanjab HUT TNI ke-77 Tahun 2022. FOTO : Pentjb

KUALA TUNGKALKodim 0419/Tanjab beserta jajarannya mengadakan kegiatan donor darah di Aula Makodim 0419/Tanjab, Kuala Tungkal, Kabupaten Tanjab Barat, Kamis (29/9/2020).

Kegiatan sosial digelar dalam rangka menyambut HUT TNI ke 77 tahun 2022 dan bekerja sama dengan RSUD KH. Daud Arif Kuala Tungkal.

Kegiatan Donor darah ini diikuti anggota Kodim 0419/Tanjab serta Persit KCK Cab. XXVI Dim 0419.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pantauan di lapangan, puluhan prajurit TNI bersama ibu-ibu persit tampak dengan tenang dan sabar menunggu antrian untuk pengambilan darah oleh beberapa tenaga medis dari petugas.

Komandan Kodim 0419/Tanjab, Letkol Kav Muslim Rahim Tompo SH., M.Si mengatakan prajurit TNI akan selalu berupaya membantu masyarakat

“Kami selaku prajurit TNI akan selalu membantu masyarakat, karena itu adalah salah satu tugas kami sebagai seorang prajurit. Tidak hanya itu bantuan kami tersebut langsung kami wujudkan dalam bentuk donor darah”, ucapnya di tengah kegiatan berlangsung.

Dandim juga berharap bantuan darah dari TNI bisa membantu Pemerintah dan masyarakat terutama bagi masyarakat yang membutuhkan darah yang saat ini mungkin sedang berada di Rumah Sakit.

Peserta yang mengikuti donor darah ini berjumlah 110 orang, dengan hasil 72 Kantong Darah terdiri dari 14 kantong darah Golongan A, 16 kantong darah Golongan B, 8 kantong darah Golongan AB, 34 kantong darah Golongan O, sedangkan 38 orang tidak bisa mengikuti donor darah. (**/Red)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal
Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan
Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023
Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi
Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024
Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, PT LPPPI Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan untuk Anak Yatim, serta Pemberian Bingkisan Lebaran
Gerakan Pangan Murah, Warga Tanjab Barat Harap Sering Digelar Pemerintah Daerah
Berita ini 94 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Senin, 8 April 2024 - 20:59 WIB

Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal

Rabu, 3 April 2024 - 08:20 WIB

Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan

Selasa, 2 April 2024 - 23:38 WIB

Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023

Selasa, 2 April 2024 - 15:14 WIB

Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi

Senin, 1 April 2024 - 18:18 WIB

Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:49 WIB

Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, PT LPPPI Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan untuk Anak Yatim, serta Pemberian Bingkisan Lebaran

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:09 WIB

Gerakan Pangan Murah, Warga Tanjab Barat Harap Sering Digelar Pemerintah Daerah

Berita Terbaru