HUT Bhayangkara ke 74, Polres Tanjab Barat Gelar Program Polisi Sambang Desa

- Editor

Sabtu, 27 Juni 2020 - 10:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro Melaksanakan PPSD Desa Makmur Jaya, Kecamatan Betara, Kamis (25/06/20)

FOTO : Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro Melaksanakan PPSD Desa Makmur Jaya, Kecamatan Betara, Kamis (25/06/20)

KUALA TUNGKAL – Menyambut Hari Bhayangkara ke 74 tahun 2020. Polres Tanjab Barat menggelar Program Polisi Sambang Desa (PPSD) mengunjungi desa-desa yang ada di Kecamatan Betara dari tanggal 25 s.d 26 Juni.

Program PPSD ini dicetuskan Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH untuk senantiasa mendekatkan polisi bersentuhan langsung dengan masyarakat.

“PPSD ini jelas, kita membawa misi polisi pedului masyarakat, misi kemanusiaan, sosialisasi New Normal, Protokol Kesehatan Covid-19, gotong royong, pesan Kamtibmas serta Baksos Sembako dan masker,” ungkap Guntur, Sabtu (27/06/20).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Ketua DPRD Tanjabbar Serap Aspirasi Masyarakat Desa Pematang Buluh
Aspirasi Masyarakat Tanjabbar Terkait Tapal Batas Dikabulkan Kemendagri, Kesepakatan 2021 Dibatalkan
Alat Berat Tutup Jalan di Sungai Nibung Sangat Mengganggu, Warga Sebut Pemda Tak Tegas Mungkin Tunggu Ada Korban
Genangan Air Mengendap di Jalan Nasional di Tanjab Barat Dikeluhkan
HMI Tanjabbar Gelar Aksi Damai di DPRD, Soroti Harga Pinang dan Pelayanan PDAM
Soal Abrasi, Kades Senaung Surati Gubernur dan Balai Wilayah Sumatra VI
Warga Senaung Dibuat Cemas, Tanah Pinggiran Sungai Batanghari Terus Abrasi
Pilihan Sprei Bagus untuk Anak Perempuan yang Bikin Betah di Kamar
Berita ini 105 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 22 September 2023 - 18:39 WIB

Ihsan Yunus Serahkan Bantuan Mesin Pertanian Senilai 2 Miliar di Muaro Jambi

Senin, 18 September 2023 - 18:51 WIB

Kapolda Jambi Hadiri Konser Anti Radikalisme Bersama 6.500 Mahasiswa UNJA

Sabtu, 16 September 2023 - 12:26 WIB

Tim Penyelam Basarnas Jambi Temukan Pemuda yang Tenggelam di Sungai Batanghari

Sabtu, 16 September 2023 - 11:11 WIB

Nahas! Remaja di Sengeti Tenggelam saat Mandi di Sungai Batanghari

Sabtu, 9 September 2023 - 02:03 WIB

Sudah Empat Orang Diamankan Polisi Akibat Buka Lahan dengan Membakar

Rabu, 6 September 2023 - 17:22 WIB

Kualitas Udara Memburuk, Dinkes dan SMSI Muaro Jambi Turun ke Jalan Bagikan Masker

Sabtu, 2 September 2023 - 13:26 WIB

25 Hektar Lahan Ganbut di Kumpe Ulu Terbakar, Danrem 042 Gapu Ingatkan Ini ke Warga

Jumat, 1 September 2023 - 18:28 WIB

Danrem 042/Gapu Pimpin Padamkan Api Kebakaran Lahan Gambut di Kumpe Ulu

Berita Terbaru