Jum’at Curhat : Ditpolairud Polda Jambi Berbagi Sembako dan Dengarkan Keluhan Nelayan dan Sopir Perahu Ketek

- Redaksi

Jumat, 10 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Direktur Ditpolairud Polda Jambi, Kombes Pol Michael Mumbunan didampingi Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto Bagikan Sembako pada Jumat Curhat. FOTO : Humas

Direktur Ditpolairud Polda Jambi, Kombes Pol Michael Mumbunan didampingi Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto Bagikan Sembako pada Jumat Curhat. FOTO : Humas

JAMBIPolda Jambi menggelar program Jumat Curhat membuka ruang untuk masyarakat menyampaikan aspirasi serta kritik kepada Polri.

Adapun yang hadir dalam kegiatan Jumat Curhat ini yakni Direktur Ditpolairud Polda Jambi, Kombes Pol Michael Mumbunan didampingi Kabid Humas Polda Jambi Kombes Pol Mulia Prianto.

Kegiatan Jumat Curhat yang diadakan di Warkop Kawasan Pasar Angso Duo, pada Jumat, (10/2/23) ini diikuti masyarakat yang notabenenya nelayan dan sopir perahu ketek di Sungai Batanghari.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu sopir ketek, Fahmi mengeluhkan kebersihan Sungai Batanghari yang sudah sangat prihatin.Banyak sampah plastik mengapung di Sungai Batanghari. Bahkan tidak sedikit sampah tersebut membuat ketek rusak.

Ia meminta masyarakat pinggiran sungai untuk tidak buang sampah sembarangan.“Sehari-hari saya lihat di sungai Batanghari ini banyak sampah plastik. Saya orang pribumi ini merasa prihatin sekali dan meminta tidak membuang sampah plastik agar bersih,” ujarnya.

Keluhan lain juga diutarakan seorang nelayan di Sungai Batanghari, H. Umar. Ia meminta agar ditertibkan masyarakat yang mengambil ikan di Sungai dengan cara di setrum.

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk
Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024
Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur
Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara
Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa
Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII
Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana
Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan
Berita ini 102 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 19:34 WIB

Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk

Kamis, 18 April 2024 - 13:15 WIB

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024

Kamis, 18 April 2024 - 11:48 WIB

Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur

Senin, 1 April 2024 - 12:23 WIB

Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:34 WIB

Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:18 WIB

Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII

Selasa, 19 Maret 2024 - 19:37 WIB

Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana

Senin, 18 Maret 2024 - 13:57 WIB

Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan

Berita Terbaru