YTUBE
Petugas Damkar Tanjab Barat Evakuasi Ular Sawah Panjang 5 Meter Lebih DPC Partai Demokrat Tanjab Barat Berikan Bantuan Kepada Lansia di Bulan Penuh Berkah Resmikan Pasar Bedug, Bupati Tanjab Barat Borong Takjil dari Pedagang Salat Tarawih Perdana, Dandim Tanjab: Ini Masjid Bersama Mari Perbanyak Ibadah Tanah Diserobot, Setelah Lapor ke Polres Batanghari, M Nur Rencana Lapor ke Polda Jambi

Home / Tanjab Barat

Selasa, 13 Desember 2022 - 22:35 WIB

Kajari Tanjabbar Sampaikan Refleksi Ipoleksosbud di Rakor Bersama Forkopimda dan OPD

Kejari Tanjung Jabung Barat Marcelo Bellah, SH., MH menyampaikan Refleksi Ipoleksosbud di Rakor Forkopimda dan OPD antisipasi Kantrantibmas menjelang Nataru. [FOTO : Dok. Kejari Tanjab Barat]

Kejari Tanjung Jabung Barat Marcelo Bellah, SH., MH menyampaikan Refleksi Ipoleksosbud di Rakor Forkopimda dan OPD antisipasi Kantrantibmas menjelang Nataru. [FOTO : Dok. Kejari Tanjab Barat]

KUALA TUNGKAL – Kepala Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat, Marcelo Bellah, SH.,MH, jadi pemateri dalam rapat koordinasi forkopimda bersama OPD Lingkungan Pemerintahan Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Rapat koordinasi terkait antisipasi situasi dan kondisi serta keamanan, ketentraman dan ketertiban masyarakat (Kantrantibmas) menjelang Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 ini dilaksanakan di Aula Grand Hotel Aryadh Kuala Tungkal, Selasa (13/12/22).

BACA JUGA :  Empat Perampok Beraksi di Kumpeh Ulu, Korban Pemilik Toko Alami Luka Bacok Serius

Kajari Tanjung Jabung Barat Marcelo Bellah satu dari 3 (Tiga) Narasumber dalam rapat koordinasi ini menyampaikan Refleksi Ideologi, Politik, Ekonomi, Sosial dan Budaya (Ipoleksosbud).

Dijelaskan Marcelo, bahwasanya Intelijen Negara digawangi oleh TNI, Polri, Kejaksaan, BIN, dan Kementerian/Lembaga Pemerintah Non Kementerian sebagaimana Pasal 8 dan 9 UU No. 17 Tahun 2011 tentang Intelijen Negara.

BACA JUGA :  Polsek Tebing Tinggi Tangkap DPO Narkoba yang Sedang Tidur di Rumah Mertua

“Kejaksaan sebagai penyelenggara intelijen negara dalam rangka penegakan hukum dan fungsi intelijen sebagai Early Warning terkait situasi dan kondisi Kamtibmashan di daerah,” sebutnya.

“Kejari Tanjab Barat terus memantau tentang aliran kepercayaan yang ada di lingkungan Kabupaten Tanjab Barat yang mana ada 8 sampai 9 isu,” imbuh Kajari.

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Tanjab Barat

Najib Zamzami Terpilih Jadi Ketua DPD PKS Tanjab Barat

Advetorial

Dandim 0419/Tanjab Pimpin Kampanye Werving Caba PK TNI-AD 2020

Berita

Ratusan Hewan Qurban Diangkut Melalui Pelabuhan Roro Kuala Tungkal Tujuan Batam

Tanjab Barat

Tim TRC BPBD Tanjab Barat Raih Juara II Lomba Simulasi Evakuasi Korban Karhutla 

Tanjab Barat

Enam SPBU di Tanjab Barat Diperiksa

Tanjab Barat

Safrial Pimpin Sidang Panitia Pertimbangan Landreform Program Redistribusi Tanah

Tanjab Barat

Temuan LHP BPK di Tanjabbar Capai Rp3 M, Pengembalian Baru Ratusan Juta

Tanjab Barat

Pemkab Tanjabbar Tambah 1 Armada Kapal Roro Rute Kuala Tungkal-Batam