Pembatasan Jam Malam Diberlakukan di Tanjab Barat

- Redaksi

Sabtu, 30 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolres AKBP Guntur Saputro, SIK, MH bersama Dandim 0419/Tanjab Erwan Susanto, S.IP Melakukan Patroli dalam rangka Sosialisai Disiplin Protokol Kesehatan di Salah Satu Warkop, Sabtu (06/06/20) malam.

FOTO : Kapolres AKBP Guntur Saputro, SIK, MH bersama Dandim 0419/Tanjab Erwan Susanto, S.IP Melakukan Patroli dalam rangka Sosialisai Disiplin Protokol Kesehatan di Salah Satu Warkop, Sabtu (06/06/20) malam.

KUALA TUNGKAL – Pemkab Tanjab Barat kembali akan memberlakukan jam aktivitas malam hari.

Hal itu menyusul meningkatnya kasus pasien yang terpapar Covid-19 di Bumi Serengkuh Dayung Serentak Ketujuan ini.

Sekda Tanjab Barat, H. Agus Sanusi menyebutkan pemberlakuan jam malam dikarenakan melihat semakin hari kasus pasien terpapar Covid-19 terus meningkat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ini merupakan bagian dari akibat menurunnya tingkat kesadaran masyarakat dalam menerapkan protokol kesehatan, nanti kita selaku tim satgas akan berlakukan jam malam,” ujarnya, Jumat (29/01/21).

Tak cuma itu, selain pemberlakuan jam malam, kata Agus tim Satgas juga akan mendatangi setiap izin-izin keramaian yang dibuat oleh masyarakat.

“Kita nanti akan terjunkan Tim untuk melihat dan mengecek apakah keramaian yang dibuat oleh masyarakat tersebut menerapkan protokol kesehatan, contohya acara pengantinan nanti kita akan cek langsung ke TKP,” tandasnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bukti Komitmen Pelayanan Berkualitas, Polres Tanjab Barat Terima Penghargaan dari Ombudsman RI
Ketua Umum KONI apresiasi Pemda Tanjabbar atas Bonus bagi Atlet dan Pelatih Olahraga berprestasi
Dandim 0419/Tanjab Tandatangani Prasasti Pembangunan Kantor Koramil Betara
Denpal II/2 Jambi melaksanakan Yanhar Triwulan IV di Kodim 0419/Tanjab
Sinergi amankan Pilkada, Danrem 042/Gapu pantau langsung PSU Pilkada Kota Sungai Penuh
Sat Resnarkoba Polres Tanjabbar bekuk Satu DPO Narkoba di Rumah Bedeng
Pertempuran Legenda di Seoul : Highlight dan Pentingnya Pertandingan Bagi Asia
Hati-Hati! Penipuan Jual Canva Pro Admin oleh Raja Digital
Berita ini 430 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 5 Desember 2024 - 12:38 WIB

Bukti Komitmen Pelayanan Berkualitas, Polres Tanjab Barat Terima Penghargaan dari Ombudsman RI

Rabu, 4 Desember 2024 - 14:52 WIB

Dandim 0419/Tanjab Tandatangani Prasasti Pembangunan Kantor Koramil Betara

Senin, 2 Desember 2024 - 18:46 WIB

Denpal II/2 Jambi melaksanakan Yanhar Triwulan IV di Kodim 0419/Tanjab

Senin, 2 Desember 2024 - 18:37 WIB

Sinergi amankan Pilkada, Danrem 042/Gapu pantau langsung PSU Pilkada Kota Sungai Penuh

Senin, 2 Desember 2024 - 13:21 WIB

Sat Resnarkoba Polres Tanjabbar bekuk Satu DPO Narkoba di Rumah Bedeng

Berita Terbaru