Perubahan Passing Grade Tes Seleksi Kompetensi Dasar CPNS 2019 Kudu Difahami

- Redaksi

Sabtu, 18 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUALA TUNGKAL – Dikutip dari laman menpan.go.id, seperti tahun sebelumnya, pelaksanaan SKD menggunakan sistem Computer Assisted Test (Cat) dan diberlakukan nilai ambang batas yang menjadi penentu kelulusan pelamar ke tahapan Seleksi Kompetensi Bidang (SKB).

Pada 2019, terdapat perbedaan nilai ambang batas atau passing grade yang harus dilampaui pelamar dibandingkan tahun 2018 lalu.

Adapun perubahan tersebut tertulis dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2019 tentang Nilai Ambang Batas Seleksi Kompetensi Dasar Pengadaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Tahun 2019 yang dikeluarkan pada Senin (11/11/2019) tahun lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan Peraturan Menteri PANRB No. 24/2019 tentang Nilai Ambang Batas SKD Pengadaan CPNS 2019, para pelamar dengan jalur formasi umum dan formasi khusus tenaga pengamanan siber (cyber security) harus melampaui passing grade sebesar 126 untuk Tes Karakteristik Pribadi (TKP), 80 untuk Tes Intelegensi Umum (TIU), dan 65 untuk Tes Wawasan Kebangsaan (TWK).

Untuk TKP dan TWK mengalami penurunan angka masing-masing sebesar 17 dan 10 poin.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemerintah Tanjab Barat Raih Predikat Kinerja ‘Baik’
Satlantas Polres Tanjab Barat Berbagi Takjil dan Himbau Kamseltibcar Lantas
Bupati Anwar Sadat Ulurkan Bantuan untuk Nenek Partiyah yang Derita Penyakit Kulit
Jaga Kehandalan Listrik Saat Ramadhan, PLN ULP Kuala Tungkal Pelihara Jaringan
Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat
Polda Jambi Amankan Enam Pelaku Ilegal Drilling di Dua TKP
Butuh Pengayom, Pengurus PKL-UM Audiensi ke Kapolres Tanjab Barat
Aksi Demo Forum Orangtua CASIS Korban Nina Wati, Tuntut Kerugian Puluhan Miliar Rupiah
Berita ini 238 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 15 Februari 2025 - 18:40 WIB

Pemerintah Tanjab Barat Raih Predikat Kinerja ‘Baik’

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:54 WIB

Satlantas Polres Tanjab Barat Berbagi Takjil dan Himbau Kamseltibcar Lantas

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:36 WIB

Bupati Anwar Sadat Ulurkan Bantuan untuk Nenek Partiyah yang Derita Penyakit Kulit

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:54 WIB

Jaga Kehandalan Listrik Saat Ramadhan, PLN ULP Kuala Tungkal Pelihara Jaringan

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:09 WIB

Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat

Berita Terbaru

Irban Khusus Provinsi Jambi Mat Sanusi, Bersama Bupati Anwar Sadat dan Jajaran Pemerintah Tanjab Barat (Prokopim)

Advetorial

Pemerintah Tanjab Barat Raih Predikat Kinerja ‘Baik’

Sabtu, 15 Feb 2025 - 18:40 WIB