Urai Antrian di Pos Sekat, Kapolda Jambi Pertimbangkan Sistem Ganjil Genap

- Editor

Senin, 23 Agustus 2021 - 17:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo Bersama Gubernur Jambi Al Haris Meninjau Sejumlah Pos Sekat PPKM Level 4 Kota Jambi, Selasa (23/08/21).

FOTO : Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo Bersama Gubernur Jambi Al Haris Meninjau Sejumlah Pos Sekat PPKM Level 4 Kota Jambi, Selasa (23/08/21).

JAMBI – Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo mengatakan masyarakat kota Jambi sepertinya sudah teredukasi dengan adanya penyekatan PPKM Level 4 yang mulai diberlakukan hari ini.

Kapolda Jambi mengira bahwa diberlakukannya Penyekatan PPKM Level 4 di Kota Jambi tidak akan teratur.

“Tetapi alhamdulillah, kita tinjau beberapa pos semuanya bisa terkendali dengan baik,” kata Kapolda di selan meninjau sejumlah Pos Penyekatan, Senin (23/08/21).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolda Jambi mengatakan penyekatan PPKM level 4 yang dilakukan di Kota Jambi, merupakan yang pertama kali dilakukan di Pulau Sumatera.

BACA JUGA :  Guru 7 Sekolah Dasar Kumpul di SDN 018/V Kuala Tungkal Bahas Soal UTS

Kapolda Jambi berharap, dihari kedua mobilitas masyarakat lebih mengurangi lagi, agar dapat memutus mata rantai COVID-19 di Kota Jambi.

“Harapannya setelah seminggu ini dilakukan penyekatan, minggu depan semoga ada penurunan kasus COVID-19 di Kota Jambi,” harapnya.

Namun, apabila dilihat perlu dilanjutkan penyekatan tersebut, nanti akan dirapatkan kembali oleh unsur Forkompinda Provinsi dan Kota apakah ini perlu dilanjutkan.

Bahkan menurutnya untuk lebih mengurai mobilitas kendaraan dan antrian di pos-pos penyekatan bisa saja diberlakukan ganjil genap. Tergantung dari pelaksanaan penyekatan ini akan dievaluasi setiap harinya.

BACA JUGA :  Kebakaran Gudang di Sungai Saren, Api Besar Dipicu Barang Ini

“Apakah kita perlu modifikasi, misalnya dengan pembatasan kendaraan berdasarkan plat nomor untuk tanggal ganjil hanya yang nomor ganjil yang boleh lewat, untuk tanggal genap hanya plat nomor genap yang boleh lewat. Itu nanti kita akan pertimbangkan,” katanya.

Dari pantauan Media dilapangan, ada beberapa kendaraan dipaksa untuk memutar balikkan kendaraannya karena tidak bisa menunjukan beberapa dokumen atau persyaratan untuk masuk Kota Jambi.(*)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Danrem 042/Garuda Pimpin Upacara Ziarah Nasional HUT TNI Ke-78
BREAKING NEWS : BNNP Jambi Tangkap Kurir Narkoba Asal Malaysia di Mersam
IWO Jambi dan RS Erni Medika Bagikan Ribuan Masker Gratis
Kualitas Udara Memburuk, PW IWO Jambi Bagi 2 Ribu Masker
Nomor Urut Bakal Calon Rektor UNJA 2024-2028 Resmi Ditetapkan, Ini Tahap Selanjutnya!
Pengurus PWI Kota Jambi Bertolak ke Bandung Hadiri Kongres XXV PWI
Danrem 042/Gapu Lepas Tim The Rising Tide A Resonance 2023 Pembawa Pesan ‘Stop Wariskan Sampah’ Tujuan Palembang
Support PWI Kota Jambi Hadiri Kongres XXV di Bandung, Ini Harapan Kapolda Jambi Terhadap Insan Pers
Berita ini 353 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 Oktober 2023 - 19:18 WIB

Polda Riau Musnahkan 65 Kilogram Sabu dari 2 Tersangka di Pekanbaru

Selasa, 3 Oktober 2023 - 12:43 WIB

Air Tak Sampai ke Pelanggan, PDAM Tirta Pengabuan Bilang Begini

Senin, 2 Oktober 2023 - 15:35 WIB

Pekerjaan Tanggul di Desa Sungai Gebar Barat Longsor, Warga Minta Rekanan Bertanggungjawab

Minggu, 1 Oktober 2023 - 09:31 WIB

Klarifikasi Wakil Bupati Tanjab Barat Soal Pemeriksaan Polda Jambi

Sabtu, 30 September 2023 - 14:51 WIB

Bupati Tanjab Barat Berhentikan 4 Kepala Desa, Ini Penggantinya

Jumat, 29 September 2023 - 18:50 WIB

Polisi Tangkap Petugas Lapas Terlibat Narkoba Libatkan Napi

Jumat, 29 September 2023 - 10:22 WIB

Kuala Tungkal Diselimuti Kabut Asap, Tidak Sehat bagi Kelompok Sensitif!

Kamis, 28 September 2023 - 18:52 WIB

Usai Hadiri Kongres XXV, Pengurus PWI Kota Jambi Study Tiru ke Provinsi Jawa Barat

Berita Terbaru