YTUBE
DPC Partai Demokrat Tanjab Barat Berikan Bantuan Kepada Lansia di Bulan Penuh Berkah Resmikan Pasar Bedug, Bupati Tanjab Barat Borong Takjil dari Pedagang Salat Tarawih Perdana, Dandim Tanjab: Ini Masjid Bersama Mari Perbanyak Ibadah Tanah Diserobot, Setelah Lapor ke Polres Batanghari, M Nur Rencana Lapor ke Polda Jambi Empat Perampok Beraksi di Kumpeh Ulu, Korban Pemilik Toko Alami Luka Bacok Serius

Home / Sarolangun

Senin, 5 Desember 2022 - 15:11 WIB

38 Personil Polres Sarolangun Telah Terdaftar Sebagai Calon Jamaah Haji

Kapolres Sarolangun AKBP Anggun Cahyono, SIK ketiak Melihat Informasi Buku Tabungan Personelnya Telah Melunasi Setoran Haji. (FOTO : HMS PS)

Kapolres Sarolangun AKBP Anggun Cahyono, SIK ketiak Melihat Informasi Buku Tabungan Personelnya Telah Melunasi Setoran Haji. (FOTO : HMS PS)

SAROLANGUN – Raut kebahagiaan terpancar dari wajah Kapolres Sarolangun AKBP Anggun Cahyono, SIK saat memimpin Apel Pimpinan sesaat mengetahui 38 personilnya telah Terdaftar menjadi Calon Jamaah Haji (CJH) Kabupaten Sarolangun, Senin (05/12/22).

Ternyata informasi itu sudah diimpikan Kapolres Sarolangun untuk melihat anggotanya berangkat haji akhirnya terwujud.

Kapolres Sarolangun AKBP Anggun Cahyono mengaku terharu. Pasalnya dari 304 personil yang mendaftar Tabungan Haji, 38 personil yang telah Melunasi dan siap berangkat setelah ada informasi dari Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Sarolangun.

BACA JUGA :  Jam Kerja Bulan Puasa Singkat, Al Haris Harap Tak Kurangi Keinerja ASN dan Pelayanan Publik

Dari segi syarat umur, lanjut dia, Personil Polres Sarolangun terpenuhi. Sedangkan syarat keberangkatkan naik haji tahun ini yakni usia 65 tahun ke bawah.

“Harapan saya, personil kami yang telah melunasi, segera mendapatkan kloter dan gelombang (pemberangkatan),” haranya.

BACA JUGA :  PetroChina Serahkan Bantuan Bangunan Gedung Kantor Koramil 0419-05/Geragai

Kapolres menambahkan, sangat mengapresiasi personilnya telah menyisihkan sebagian dari gaji dan remunerasi yang ia terima untuk mendaftar haji.

Ia berharap semoga kelak personelnya menjadi Hajinya Mabrur dan bisa menjadi kepribadian yang lebih baik lagi, bertambahnya keimanan serta dapat meningkatkan ketaqwaan terhadap Tuhan yang maha Esa. (Hms)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Covid-19

5 Pasien Positif Covid-19 Berasal dari Tanjabar, Tanjabtim dan Sarolangun

Sarolangun

Jelang Ramadhan, Kapolres Sarolangun Cek Harga dan Ketersediaan Sembako

Sarolangun

Kapolres Sarolangun Dipindah ke Polda Metro Jaya, Ini Jabatan Barunya

Sarolangun

Wakapolda Jambi Hadiri Syukuran Perdamaian Adat Antara SAD dengan Security PT PKM

Sarolangun

Pangdam II/Swj Kunjungi Kampung Pancasila di Desa Mekarsari Sarolangun

Sarolangun

Tangkap Penadah Emas Ilegal, Polres Sarolangun Sita Uang 1,3 Milyar

Sarolangun

Ditreskrimsus Polda Jambi Amankan 2 Penambang Minyak Ilegal di Desa Lubuk Napal

Sarolangun

Kapolres Sarolangun Pimpin Sertijab Dua Kabag, Tiga Kasat dan Tiga Kapolsek