DLH Tanjab Barat Terjunkan 30 Pasukan Orange Bersihkan Sampah Usai Arakan Sahur

- Redaksi

Minggu, 26 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas Kebersihan DLH Tanjung Jabung Barat saat membersihkan Sampah Usai Festival Arakan Sahur, Minggu (26/3/23). FOTO : LT

Petugas Kebersihan DLH Tanjung Jabung Barat saat membersihkan Sampah Usai Festival Arakan Sahur, Minggu (26/3/23). FOTO : LT

KUALA TUNGKAL – Gelaran festival arakan sahur yang menjadi tradisi setiap Bulan Ramadhan di Kuala Tungkal Tanjung Jabung Barat Jambi, tidak terlepas dari Sampah yang berserakan di Jalan Protokol yang dilalui Peserta.

Guna menciptakan Kota Kuala Tungkal tetap bersih hingga akhir kegiatan, Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Tanjung Jabung Barat menerjunkan 30 Pasukan Orange (Petugas Kebersihan).

Kepala Dinas Lingkungan Hidup Tanjung Jabung Barat Jambi Suparjo mengatakan, untuk mengatasi sampah, pihak DLH menurunkan 30 Petugas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

” 30 Petugas ini akan membersihkan sampah hingga selesai. Jika selesainya pukul 4 maka petugas akan bekerja hingga pukul 4 (Empat) Dini Hari,’ ungkap Suparjo, Minggu (26/3/23).

Selain membersihkan Sampah Usai kegiatan Festival, Petugas kebersihan juga membersihkan Sampah Rumah Tangga selama Bulan Suci Ramadhan yang volumenya mengalami peningkatan.

” Sejak hari Ketiga Puasa Ramadhan Volume Sampah mengalami peningkatan bahkan mencapai 50 Ton perhari,” beber Suparjo.

Mengatasi Volume Sampah yang mengalami peningkatan tambah Suparjo, DLH menyiapkan Armada dengan menambah Trip angkutan sampah ke Tempat Pembuangan Akhir (TPA).

” Kita juga menghimbau kepada Warga Masyarakat hendaknya tidak membuang sampah ke Sungai dan Parit-Parit yang dapat berdampak terjadinya pendangkalan,” tukasnya.(Bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur ke Pelajar di SMA dan SMK
Sat Brimob Polda Jambi Gelar Jum’at Berkah Berbagi Nasi Kotak
HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024
Berita ini 205 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 10:31 WIB

Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur ke Pelajar di SMA dan SMK

Sabtu, 27 April 2024 - 08:09 WIB

Sat Brimob Polda Jambi Gelar Jum’at Berkah Berbagi Nasi Kotak

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Senin, 8 April 2024 - 14:42 WIB

362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024

Berita Terbaru