Bupati Tanjabbar Launching Pembelian Beras Produksi Petani Lokal Oleh ASN

- Editor

Kamis, 29 April 2021 - 13:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Bupati Tanjab Barat KH. Anwar Sadat Saat Sambutan Launching Pembelian Beras Produksi Petani Lokal oleh ASN di Alun-alun Kota, Kamis (29/04/21).

FOTO : Bupati Tanjab Barat KH. Anwar Sadat Saat Sambutan Launching Pembelian Beras Produksi Petani Lokal oleh ASN di Alun-alun Kota, Kamis (29/04/21).

KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjab Barat KH. Anwar Sadat resmi melaunching Pembelian Beras Produksi Petani Lokal oleh ASN di Alun-alun Kota, Kamis (29/04/21).

Program tersebut merupakan trobosan Bupati mengklaborasi ASN dengan Petani secara timbal balik.

Beras dibeli dari petani lokal untuk tunjangan ASN yang selama ini tunjangan tersebut berupa uang mulai diberlakukan Mei 2021.

Bupati menyebut program ini dimaksudkan selain bisa menyerap hasil produksi dalam negeri, juga menjadi ajang promosi daerah.

“Sehingga dapat meningkatkan nilai tambah dan menumbuhkan rasa cinta pada produk daerah,” kata Bupati.

Untuk diketahui bahwa program ini merupakan terobisan Bupati H. Anwar Sadat dan Wabup Hairan menyikapi persoalan hasil beras para petani lokal yang selalau terbentur pemasaran.

BACA JUGA :  1 Korban Tenggelan di Tebo Ditemukan Meninggal, Tim SAR Lanjutkan Pencarian 2 Korban Lainnya

Selain itu terobosan tersebut guna menumbuhkan gairan pertanian daerah hingga tercipta swasembada beras di Tanjab Barat.

Turut hadir pada acara Wabup Hairan, Sekda, Kepa OPD terkait dan undangan lainnya.(*)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

PT LPPPI Raih Zero Accident Award dan Penghargaan Pencegahan serta Penanggulangan Covid-19 Kategori Gold
Menkumham Promosikan Kebebasan Beragama Indonesia di Hadapan Anggota Parlemen Inggris
4 Prajurit Kodim 0419 Tanjab Terima Penghargaan dari Dandim
Bupati Hadiri Pameran Produk Unggulan Satu Hari Bersama Jambi di Anjungan Mall Sarinah
Wabup Hairan Ajak Perempuan Tanjab Barat Bangkit Berpatisipasi dalam Kehidupan Bernegara
Sukses Gelar Reses Ke-III, Ketua DPRD : Terima Kasih Kepada Masyarakat Betara dan Kuala Betara
Dewan Tanjab Barat Menggelar FGD dengan Tim Fakultas Hukum dan LPPM Unja
Bupati Tanjab Barat : Harkitnas ke 115 Semangat Kebangsaan untuk Bangkit Pasca Pandemi
Berita ini 204 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 2 Oktober 2023 - 09:24 WIB

1 Korban Tenggelan di Tebo Ditemukan Meninggal, Tim SAR Lanjutkan Pencarian 2 Korban Lainnya

Selasa, 19 September 2023 - 19:02 WIB

Pemerintah Kabupaten Tebo Umumkan Penerimaan PPPK Tahun 2023, Ini RInciannya

Jumat, 11 Agustus 2023 - 01:12 WIB

Kasrem 042/Gapu Minta Warga Desa Talang Silungko Rawat Hasil Program TMMD Ke-117 Kodim 0416/Bute

Minggu, 6 Agustus 2023 - 12:48 WIB

Korban Tenggelam di Bekas Tambang Ditemukan Setelah Dilakukan Manuver Rubber Boat Buat Ombak

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 21:46 WIB

Tim SAR Bungo Lakukan Pencarian Pemuda Tenggelam di Danau Toska

Senin, 31 Juli 2023 - 00:46 WIB

Kabur 5 Bulan Usai Dilaporkan Seruduk Pacar Pemuda di Tebo Diciduk di Warung Nasi Uduk

Sabtu, 22 Juli 2023 - 11:00 WIB

Senkom Tebo Audensi ke Satbinmas Polres Tebo

Selasa, 6 Juni 2023 - 11:59 WIB

Terpeleset ke Sungai Saat Cari Rumput Untuk Ternak, Winarto Ditemukan Tak Bernyawa

Berita Terbaru

Salah Satu Pengurus PW IWO Jambi Tengah Membagina Masker kepada Warga. FOTO : HMS

Kota Jambi

Kualitas Udara Memburuk, PW IWO Jambi Bagi 2 Ribu Masker

Senin, 2 Okt 2023 - 17:57 WIB

Kebakaran Lahan Terjadi di Lahan Perkebunan di RT. 04 Dusun Nibung  Jaya, Desa Mekar Jati, Kecamatan Pengabuan. FOTO : Ist

Opini

Bencana Kabut Asap di Jambi Mengapa Berulang?

Senin, 2 Okt 2023 - 12:10 WIB