Diberi Kejutan Pulang Kampung dan Modal Usaha, Pemulung di Sukabumi Menangis dan Pingsan di Pelukan Jendral Polisi

- Redaksi

Jumat, 14 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Brigjen Pol Mardiaz Kusin Dwihananto Ketika Memberikan Tali Asih Modal Usaha kepada Eman Pemulung di Sukabumi, Kamis (13/4/23). FOTO : Humas/Dhea

Brigjen Pol Mardiaz Kusin Dwihananto Ketika Memberikan Tali Asih Modal Usaha kepada Eman Pemulung di Sukabumi, Kamis (13/4/23). FOTO : Humas/Dhea

SUKABUMI – Pagi itu, Eman (35) hanya bisa meratap di dalam rumah tenda terpalnya yang terletak di bawah kolong jembatan jalan Bhayangkara, Kelurahan Sriwedari, Kota Sukabumi, Kamis 13 April 2023.

Menjadi pemulung bukanlah cita cita emang di usianya yang sudah berkepala tiga. Sejak ditinggal orang tuanya di Kampung Bojongloa, Desa Bojonglopang, Kecamatan Jampangtengah, Kabupaten Sukabumi, Eman memberanikan diri untuk mengadu nasib di Kota Sukabumi.

“Sudah empat tahun disini, sendiri,” lirih Eman dengan mata nanar tanpa harapan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Eman melanjutkan, sebelum dirinya jadi pemulung, dia pernah membuka sebuah warung kopi kecil kecilan di kampung halamannya bersama adik perempuannya yang kini sudah menikah tinggal di rumah warisan oleh orang tua mereka.

Eman, yang ingin mengembangkan usahanya justru ditipu oleh sahabatnya sendiri di kampungnya hingga akhirnya dirinya memilih untuk mencari pengharapan di Kota Sukabumi.

Tak memiliki kemampuan dan relasi, Eman memutuskan untuk memulung rongsokan yang ditemukannya di tempat sampah untuk dijual. Dalam satu hari, Eman bisa mengumpulkan uang Rp10 ribu dan hanya cukup untuk makan.

“Ya cuma Rp10 ribu dapat perhari paling buat makan dan ngopi, kalau sakit paling minum obat warung saja,” jawab Eman.

Lanjut Halaman Berikutnya………..

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Dhea

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satlantas Polres Tanjab Barat Patroli Edukasi ; Bagikan Helm dan Stiker
Pendekatan Keadilan Restoratif, Kejari Tanjab Barat Meyelesaikan Perkara Narkotika Melalui Rehabilitasi
Peringati HPN ke 79 di Mapolres, Ketua PWI Tanjab Barat Apresiasi Inisiatif Kapolres dan Jajaran
Kedepankan Tindakan Preemtif, Polres Tanjab Barat laksanakan Operasi Keselamatan Siginjai 2025
Tekan Angka Lakalantas Menjelang Idul Fitri 1446 Hijriyah, Kapolres Tanjabbar Pimpin Latihan Pra Operasi Keselamatan
Kanwil Ditjenpas Jambi Jalin Sinergitas dengan BNNP Jambi Terkait P4GN
Lusa, 9 Kecamatan di Tanjab Barat akan Mengalami Pemadaman Listrik
Pangkalan Gas Elpiji di Jalan Nelayan Disidak Koperindag dan Polisi, 53 Tabung Diamankan
Berita ini 104 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, LintasTungkal.com Tidak terkait dengan Materi Konten ini.

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 23:15 WIB

Satlantas Polres Tanjab Barat Patroli Edukasi ; Bagikan Helm dan Stiker

Senin, 10 Februari 2025 - 22:24 WIB

Pendekatan Keadilan Restoratif, Kejari Tanjab Barat Meyelesaikan Perkara Narkotika Melalui Rehabilitasi

Senin, 10 Februari 2025 - 18:24 WIB

Peringati HPN ke 79 di Mapolres, Ketua PWI Tanjab Barat Apresiasi Inisiatif Kapolres dan Jajaran

Senin, 10 Februari 2025 - 16:11 WIB

Kedepankan Tindakan Preemtif, Polres Tanjab Barat laksanakan Operasi Keselamatan Siginjai 2025

Jumat, 7 Februari 2025 - 22:40 WIB

Tekan Angka Lakalantas Menjelang Idul Fitri 1446 Hijriyah, Kapolres Tanjabbar Pimpin Latihan Pra Operasi Keselamatan

Berita Terbaru