Kodim 0419/Tanjab Gandeng Pemda Hingga Perusahaan Sukseskan TMMD ke-113

- Redaksi

Selasa, 25 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S. IP selaku Dansatgas TMMD ke -113. FOTO : Prokopim

Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S. IP selaku Dansatgas TMMD ke -113. FOTO : Prokopim

KUALA TUNGKALKodim 0419/Tanjab selaku Tim penyelenggara melaksanakan ekpose pendahuluan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-113 di Ruang Pola Kantor Bupati Tanjung Jabung Barat, Jambi, Selasa (25/1/22).

Dalam ekspose pendahuluan tersebut Kodim 0419/Tanjab menggandeng semua pihak mulai dari Pemerintah Daerah, Kecamatan, Perusahaan, dan pihak terkait lainnya guna menyukseskan TMMD ke-113 di Kecamatan Muara Papalik yang mengusung Tema “Dedikasi Terbaik Membangun NKRI”.

“Kesuksesan TMMD ke-113 ini bukan terletak pada Kodim selaku Tim penyelenggara. Tetapi tidak terlepas dari partisipasi semua pihak. Sehingga TMMD terlaksana sesuai yang diharapkan,” ungkap Dandim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S. IP selaku Dansatgas TMMD ke -113.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Didepan Wakil Bupati Hairan, SH, unsur Forkopimda dan pimpinan Perusahaan serta pihak terkait lainnya yang hadir saat Ekspose pendahuluan TMMD, Dandim juga menyampaikan jika TMMD merupakan MoU dari Angkatan Darat dengan Kementerian Dalam Negeri yang dilaksanakan secara serentak diseluruh Wilayah Kabupaten.

“Kerjasama ini dilaksanakan secara serentak dan untuk sasaran kali ini di Kecamatan Muara Papalik,” ungkap Dandim mengingatkan. [Lanjut Halaman 2]

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal
Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan
Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023
Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi
Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024
Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, PT LPPPI Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan untuk Anak Yatim, serta Pemberian Bingkisan Lebaran
Gerakan Pangan Murah, Warga Tanjab Barat Harap Sering Digelar Pemerintah Daerah
Berita ini 190 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Senin, 8 April 2024 - 20:59 WIB

Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal

Rabu, 3 April 2024 - 08:20 WIB

Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan

Selasa, 2 April 2024 - 23:38 WIB

Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023

Selasa, 2 April 2024 - 15:14 WIB

Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi

Senin, 1 April 2024 - 18:18 WIB

Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024

Kamis, 28 Maret 2024 - 19:49 WIB

Berbagi Kebahagiaan di Bulan Ramadhan, PT LPPPI Gelar Buka Puasa Bersama, Santunan untuk Anak Yatim, serta Pemberian Bingkisan Lebaran

Rabu, 27 Maret 2024 - 23:09 WIB

Gerakan Pangan Murah, Warga Tanjab Barat Harap Sering Digelar Pemerintah Daerah

Berita Terbaru