Pastikan Keamanan Wilayah Binaan, Babinsa Koramil 415-07/Playangan Cek Ronda Malam

- Redaksi

Sabtu, 9 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Babinsa Koramil 415-07/Playangan Serka Haryadi melaksanakan kontrol kegiatan kamling di Pos Ronda di Kelurahan Tahtul Yaman, Kecamatan Pelayangan, Kota Jambi (8/7/22). FOTO : Noval

Babinsa Koramil 415-07/Playangan Serka Haryadi melaksanakan kontrol kegiatan kamling di Pos Ronda di Kelurahan Tahtul Yaman, Kecamatan Pelayangan, Kota Jambi (8/7/22). FOTO : Noval

JAMBI KOTABabinsa Koramil 415-07/Playangan Serka Haryadi melaksanakan pembinaan dan kontrol kegiatan kamling di Pos Ronda di Kelurahan Tahtul Yaman, Kecamatan Pelayangan, Kota Jambi, Jumat malam (8/7/22).

Pengecekan dilakukan untuk melihat secara langsung kondisi kebersihan dan keaktifan pelaksanaan ronda malam di Pos Kamling tersebut.

“Pengecekan yang kami laksanakan adalah untuk melihat keaktifan masyarakat Desa koto tuo dalam melaksanakan ronda malam, termasuk masalah kebersihan lingkungan Pos Kamling,” kata Serka Haryadi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Haryadi menuturkan melaksanakan kamling adalah cara yang tepat untuk mengantisipasi sekaligus menangkal tindak kejahatan seperti pencurian dan lainnya pada malam hari.

“Mari kita laksanakan Ronda malam dengan penuh kesadaran dan tanggung jawab agar Kamtibmas kondusif ,” tutup Babinsa.

Hal senada di sampaikan warga yang sedang melaksanakan ronda kegiatan ini merupakan salah satu kegiatan rutin kita bersama, dalam upaya untuk menghidupkan kembali kegiatan kamling.

“Karena keamanan bukan tugas dan tanggung jawab TNI-Polri semata, tapi semua warga punya tanggung jawab untuk menjaga keamanan lingkungan masing-masing,” tuturnya.(Val)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024
Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan
Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi
Berita ini 243 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Senin, 8 April 2024 - 14:42 WIB

362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024

Minggu, 31 Maret 2024 - 22:31 WIB

Ketua Dewan Pembina SMSI Tanjab Barat Buka Puasa Bersama Pengurus dan Berikan Santunan

Sabtu, 30 Maret 2024 - 13:33 WIB

Personel Satreskrim Polres Tanjab Barat Cek SPBU : Cegah Penyalahgunaan BBM Subsidi

Berita Terbaru