Salut! Kapolsek Jelutung Ini Rela Sedot Tangki Motornya Demi Menolong Seorang Ibu Kehabisan Bensin

- Redaksi

Senin, 28 November 2022 - 19:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Jelutung IPTU Al Imron Saat Menunag BBM ke Tangki Motor Seorang Ibu Guru yang Kehabisan BBM. FOTO : ISt

Kapolsek Jelutung IPTU Al Imron Saat Menunag BBM ke Tangki Motor Seorang Ibu Guru yang Kehabisan BBM. FOTO : ISt

JAMBI – Aksi polisi di Kota Jambi ini patut jadi teladan bagi instansi pelayan masyarakat lainnya.

Melihat seorang ibu yang mendorong motor karena kehabisan besnisn (BBM) tepat di tepi jalan depan Mapolsek Jelutung.

Anggota polisi langsung menghentikan sejenak tugasnya. Mereka mendekati perempuan pengendara motor yang tampak letih mendorong motornya, Senin (28/11/22) pagi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu polisi itu tampak datang menenteng sebuah botol Arthes berisi BBM untuk kemudian diisikan ke kendaraan si perempuan itu.

BACA JUGA :  Daftar Pemain yang Bersaing dalam Perebutan Bola Emas Piala Dunia U-17 2023

Tampak polisi berpangkat dua balok mengengkol motor hingga hidup setelah disi BBM.

Dari hasil penelusuran media ini, ternyata polisi tersebut Kapolsek Jelutung, Polresta Jambi IPTU Al Imro, SH, MH dan anggotanya.

Saat dikonfirmasi Kapolsek Jelutung IPTU Al Imron mengatakan perempuan pengendara sepeda motor tersebut kehabisan BBM seketika akan berangkat bekerja mengajar di salah satu sekolah di Kota Jambi.

“Membantu sesama dengan perbuatan kecil dapat meringankan beban orang lain,” katanya.

BACA JUGA :  Satu Pejabat RSUD KH Daud Arif Memilih Mundur, Ada Apa?

Kapolsek menyebut BBM diambil dari tangki motor anggota Polsek Jelutung, karena jauh dari lokasi penjualan BBM.

“Alhamdillah, ibu nya bisa melanjutkan perjalanan ke sekolah kembali,” tutupnya.

Video aksi polisi tersebut tersebar di jejaring media sosial dan menjadi viral.

Netizen mengapresiasi kinerja kepolisian yang peduli kepada masyarakat meski dengan hal-hal kecil seperri menhisikan benain.(Dhea)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Danrem 042/Gapu Ikuti Lounching Program “Kodam II/Sriwijaya Masuk Kampus”
BREAKING NEWS : Polresta Jambi Amankan 3 Kg Sabu Tak Bertuan dalam Mobil Honda Jazz
Lepas Sambut Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono-Kolonel Inf Rachmad Saling Berpesan
Persijam SF Bersama Ronggolawe Nusantara DPW Jambi Gelar Lomba Burung Berkicau CUP 2
Mohon Diri, Brigjen TNI Supriono Berikan Apresiasi Atas Dukungan Selama Tugas di Jambi
Tiga Dandim Jajaran Korem 042/Gapu Diganti, Salah Satunya Dandim 0419/Tanjab
Sambut HUT ke 73, Dit Pol Airud Polda Jambi Gelar Bakti Kesehatan Donor Darah
Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono Dimutasi, Ini Penggantinya
Berita ini 212 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 2 Desember 2023 - 01:20 WIB

Janda Muda Beserta 2 Pria di Sarolangun Terancam Hukuman Mati

Jumat, 27 Oktober 2023 - 12:38 WIB

Pemicu Istri Gugat Cerai Suami di Sarolangun Salah Satunya Judi Online

Kamis, 31 Agustus 2023 - 09:35 WIB

Kabupaten Kerinci Ditunjuk Jadi Tuan Rumah MTQ Tingkat Provinsi Jambi Ke-53

Rabu, 30 Agustus 2023 - 13:14 WIB

Rangking Juara MTQ Ke-52 Tingkat Provinsi Jambi

Rabu, 30 Agustus 2023 - 01:06 WIB

Tanjab Barat Raih Juara II MTQ Ke-52 Tingkat Provinsi Jambi di Sarolangun

Rabu, 16 Agustus 2023 - 19:45 WIB

Jaga Sungai Beringin Tetap Bersaih, Kapolres Sarolangun Turun Tangan

Rabu, 2 Agustus 2023 - 14:40 WIB

TNI-Polri Bersama Pemkab Sarolangun Gelar Apel Kesiapsiagaan Karhutla

Jumat, 28 Juli 2023 - 09:00 WIB

Kapolres Sarolangun ; Motif Penembakan Satpam Perkebunan PT PAM Karena Kesal….

Berita Terbaru