Tahun 2021 Tidak Ada Penerimaan CPNS di Tanjab Barat

- Redaksi

Selasa, 22 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : H. R. Gatot Suwarsono, SH, MM. Kepala BKPSDM Tanjab Barat,

FOTO : H. R. Gatot Suwarsono, SH, MM. Kepala BKPSDM Tanjab Barat,

KUALA TUNGKAL – Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat belum menerima informasi adanya kemungkinan penerimaan CPNS di tahun 2021.

Hal ini diungkapkan oleh Kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Daerah (BKPSDM) Kabupaten Tanjab Barat, H. R. Gatot Suarso.

Ia menyebutkan bahwa hingga saat ini belum ada informasi adanya penerimaan CPNS di Tanjab Barat. Namun, katanya jika nanti ada perintah dari Kementerian untuk mengajukan penerimaan CPNS maka pihaknya siap untuk mengajukan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Belum ada informasi jadi sepertinya juga tidak ada penerimaan. Apalagi di kita kan masih ada yang prajabatan di 2021,” katanya, Selasa (22/12/20).

Ia mengatakan di Kabupaten Tanjab Barat sendiri masih banyak kekurangan guru dan kesehatan. Terlebih lagi kata Gatot, pada penerimaan CPNS tahun 2019 lalu, dari 173 pengajuan untuk formasi Guru namun yang terisi hanya 163.

“Sementara dalam satu tahun kita bisa sampai 100 orang guru yang pensiun. Kemudian di kesehatan kita juga kurang, Dokter spesialis,” ungkapnya.

“Jadi kalo untuk tahun depan ada atau tidak, informasinya sampai saat ini tidak ada penerimaan,” pungkasnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?
Print Friendly, PDF & Email

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

HUT ke 3 Tahun KORMI Tanjab Barat Berbenah Berkontribusi untuk Masyarakat Hidup Sehat
Kalapas Singaraja Menerima Sertifikat Merek Warga Binaan Diacara Festival Kekayaan Intelektual 2024
Solidaritas dan Kesehatan Warnai Peringatan HUT Pepabri ke-65 di Jambi
Meriah, Pos TNI AL Kuala Tungkal Perdana Gelar Lomba Ketangkasan Ojek
Komite SMAN 1 Ingatkan Siswa Jangan ada Tindakan Perundungan
Dukung Entrepreneurship Award ke-VIII 2024 LLDIKTI Wilayah X, Bukti SKK Migas-PetroChina Berpartisipasi Aktif Majukan Pendidikan dan Kewirausahaan di Indonesia
Komitmen Berantas Narkotika, Kejari Tanjab Barat Musnahkan Barang Bukti Perkara Inkracht
Mekar Jaya Masuk 5 Besar Lomba Kelurahan Berprestasi, Bupati : Semoga Jadi Motivasi
Berita ini 616 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 8 September 2024 - 11:39 WIB

HUT ke 3 Tahun KORMI Tanjab Barat Berbenah Berkontribusi untuk Masyarakat Hidup Sehat

Minggu, 8 September 2024 - 10:54 WIB

Kalapas Singaraja Menerima Sertifikat Merek Warga Binaan Diacara Festival Kekayaan Intelektual 2024

Sabtu, 7 September 2024 - 17:18 WIB

Solidaritas dan Kesehatan Warnai Peringatan HUT Pepabri ke-65 di Jambi

Sabtu, 7 September 2024 - 11:58 WIB

Meriah, Pos TNI AL Kuala Tungkal Perdana Gelar Lomba Ketangkasan Ojek

Jumat, 6 September 2024 - 18:50 WIB

Komite SMAN 1 Ingatkan Siswa Jangan ada Tindakan Perundungan

Berita Terbaru

KKLR Serukan Cakada di Luwu Raya Perhatikan Kedatuan Luwu. FOTO : ISt

Makassar

KKLR Serukan Cakada di Luwu Raya Perhatikan Kedatuan Luwu

Minggu, 8 Sep 2024 - 15:48 WIB