Vaksinasi Anak-Anak Kota Jambi Capai 70 Persen

- Editor

Minggu, 30 Januari 2022 - 12:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Vaksinasi Anak-Anak Kota Jambi Capai 70 Persen. FOTO : Ist

Vaksinasi Anak-Anak Kota Jambi Capai 70 Persen. FOTO : Ist

KOTA JAMBI – Berdasarkan data yang di miliki dari Dinas Kominfo Kota Jambi capaian vaksinasi khususnya anak-anak di Kota Jambi dosis pertama telah mencapai 70 persen, pada Jumat (28/1/22).

Disebutkan dari sasaran vaksinasi 61.036 anak, ada 42.621 anak yang sudah divaksin dosis pertama. Sementara, untuk dosis kedua baru 11 persen atau 6.493 anak.

BACA JUGA :  ABK Asal Myanmar Terjatuh dan Hilang di Perairan Tanjabtim Masih dalam Pencarian

Pemkot Jambi gencar melakukan vaksinasi anak di Kota Jambi. Tak hanya di faskes, namun vaksinasi juga dilakukan di sekolah-sekolah.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebelumnya, Wali Kota Jambi Syarif Fasha mengatakan pada Januari ini pihaknya menargetkan vaksinasi anak dapat mencapai 50 persen.

BACA JUGA :  Kapolres Tanjab Timur Launching dan Lantik 78 Personel Polisi Rukun Warga

“Antusias anak lebih tinggi untuk vaksinasi ini dibandingkan lansia,” kata kata Fasha.(Val)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Danrem 042/Gapu Pimpin Serah Terima Jabatan Dandim 0415/Jambi
Hadiri Haflatul Wada, Wagub Sani : Bentengi Anak Dengan Ilmu Agama Yang Kuat
Presiden Jokowi Cek Harga Komoditas Pangan di Pasar Rakyat Talang Banjar Jambi
Tiba di Jambi, Presiden Jokowi Langsung Menuju Pasar Rakyat Talang Banjar
Pangdam II/Swj : 2.000 Personel Gabungan Disiapkan Amankan Kunjungan Presiden Jokowi di Jambi
Digelar Rutin, Sat Brimob Polda Jambi Bagikan Nasi Kotak Usai Sholat Jum’at dan Pengobatan Gratis
Asah Kemampuan dan Keterampilan, Polwan Brimob Satbrimob Polda Jambi Latihan Menembak
Satuan Brimob Polda Jambi Berbagi Sembako ke Panti Asuhan
Berita ini 78 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Mei 2023 - 10:06 WIB

Kronologi ABK Asal Miyanmar Jatuh dari Kapal dan Hilang di Perairan Tanjab Timur

Selasa, 30 Mei 2023 - 14:12 WIB

Kapolres Tanjab Timur Launching dan Lantik 78 Personel Polisi Rukun Warga

Selasa, 30 Mei 2023 - 13:38 WIB

Jatuh dari Pompong, Warga Sungai Saren Ditemukan Meninggal Dunia

Selasa, 30 Mei 2023 - 00:07 WIB

Terjatuh Saat Lepas Jangkar, Seorang ABK Kapal Tenggelam Diseret Arus

Minggu, 28 Mei 2023 - 19:12 WIB

Helikopter Milik TNI AD Jatuh dan Terbakar di Kebun Teh

Jumat, 26 Mei 2023 - 18:04 WIB

Wanita Bareng Wabup Terciduk Razia di Hotel Pekanbaru Ternyata Kabid di Dispenda

Minggu, 21 Mei 2023 - 09:30 WIB

Korban Jatuh di Sungai Batanghari Karena Kesurupan, Masih dalam Pencarian Tim SAR Gabungan

Rabu, 17 Mei 2023 - 17:28 WIB

Pangdam II/Sriwijaya Lakukan Patroli Udara dan Cek Kesiapan Posko Karhutla di TN Berbak

Berita Terbaru

Irjen Teddy Minahasa Ketika Ikiti Sidang Komisi Kode Etik Polri (KKEP) atas Kasus Peredaran Narkoba pada Selasa (30/5). (FOTO : Arsip Humas Polri)

Nasional

Usai Dipecat dari Polri, Teddy Minahasa Ajukan Banding

Rabu, 31 Mei 2023 - 11:59 WIB