Wabup Hairan Sidak, ASN Setda Tanjab Barat Kalang Kabut

- Redaksi

Rabu, 3 Maret 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Hairan SH melakukan inspeksi mendadak di Setda Tanjab Barat guna melihat tingkat kehadiran pegawai ASN, Rabu (03/03/21).

Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Hairan SH melakukan inspeksi mendadak di Setda Tanjab Barat guna melihat tingkat kehadiran pegawai ASN, Rabu (03/03/21).

KUALA TUNGKAL – Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat, Hairan, SH melakukan inspeksi mendadak di Setda Tanjab Barat guna melihat tingkat kehadiran pegawai  ASN, Rabu (03/03/21).

Sidak Wabup didampingi Sekda H. Agus Sanusi dan Asisten III Jeter Simamora.

Berdasarkan pantauan di Sekretariat Daerah, seluruh staf dan pegawai tampak kalang kabut saat Wabup Hairan menyambangi ruangan demi ruangan bagian, pasalnya sebelumnya mereka duduk-duduk di depan kantor.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan saat Wabup sedang melihat absensi banyak para ASN yang meminta untuk menandatangani absensi manual. Dirinya juga menanyakan alasan pegawai yang masih belum hadir.

“Saya sidak keliling Kantor Bupati untuk berkenalan sekaligus melihat langsung disiplin kehadiran PNS, khususnya yang berada di Sekretariat Daerah.” ucap Wabup.

“Saya dengan Pak Anwar Sadat ingin PNS yang melayani. Dan itu dimulai dari disiplin pegawai,” tambah Wabup ke pegawai di tiap bagian Setda.

Ia meminta seluruh pegawai dan staf yang bekerja di wilayah pemerintah Tanjab Barat untuk disiplin dalam bekerja, demi mewujudkan kemajuan di daerah.

“Absen ini saya bawa untuk evaluasi bagi PNS yang tidak hadir,” tegasnya.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Refleksi Capaian Pembangunan 2 Tahun UAS-HAIRAN
Ini Personil Basarnas Jambi yang Pertama Kali Tiba di Lokasi Heli Polda Jambi Mendarat Darurat di Kerinci
Turki Dilanda Gempa, 20 Mahasiswa Asal Jambi Dalam Kondisi Aman
Rusdi Hartono Lantikan 178 Bintara Polri di SPN Polda Jambi
Kerumunan Warga Ganggu Proses Pemadaman Bupati Imbau Tinggalkan Kebiasaan Itu
Penjelasan Pengamat Hukum dan Kriminolog UI Terkait Pembebasan Napi Korupsi
Mantap! Briket Pelepah Pinang Rengas Lestasi Desa Teluk Kulbi Resmi Kantongi HKI
Rumah Tuo Bangunan Kayu Berumur 300 Tahun di Jangkat Ini Pernah Diteliti Wisatawan Swiss
Berita ini 424 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 26 Februari 2023 - 12:28 WIB

Refleksi Capaian Pembangunan 2 Tahun UAS-HAIRAN

Jumat, 24 Februari 2023 - 14:22 WIB

Ini Personil Basarnas Jambi yang Pertama Kali Tiba di Lokasi Heli Polda Jambi Mendarat Darurat di Kerinci

Minggu, 12 Februari 2023 - 20:02 WIB

Turki Dilanda Gempa, 20 Mahasiswa Asal Jambi Dalam Kondisi Aman

Rabu, 21 Desember 2022 - 20:35 WIB

Rusdi Hartono Lantikan 178 Bintara Polri di SPN Polda Jambi

Jumat, 21 Oktober 2022 - 12:00 WIB

Kerumunan Warga Ganggu Proses Pemadaman Bupati Imbau Tinggalkan Kebiasaan Itu

Rabu, 7 September 2022 - 14:41 WIB

Penjelasan Pengamat Hukum dan Kriminolog UI Terkait Pembebasan Napi Korupsi

Sabtu, 13 Agustus 2022 - 07:57 WIB

Mantap! Briket Pelepah Pinang Rengas Lestasi Desa Teluk Kulbi Resmi Kantongi HKI

Senin, 27 Juni 2022 - 00:21 WIB

Rumah Tuo Bangunan Kayu Berumur 300 Tahun di Jangkat Ini Pernah Diteliti Wisatawan Swiss

Berita Terbaru