Danrem Gapu Hadiri Rapurna Mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden RI

- Editor

Rabu, 17 Agustus 2022 - 00:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono Saat Hadiri Rapurna Mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden RI di di Ruang Rapat Utama DPRD Provinsi Jambi, Selasa (16/8/22). FOTO : Penrem042

Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono Saat Hadiri Rapurna Mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden RI di di Ruang Rapat Utama DPRD Provinsi Jambi, Selasa (16/8/22). FOTO : Penrem042

JAMBI – Danrem 042/Gapu Brigjen TNI Supriono menghadiri Undangan sidang Rapat Paripurna DPRD Provinsi Jambi dalam rangka memperingati HUT RI ke-77 tahun 2022, serta mengikuti Sidang Tahunan MPR RI dan Pidato Kenegaraan Presiden RI dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke-77 yang digelar di Ruang Rapat Utama DPRD Provinsi Jambi, Selasa (16/8/22).

Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto secara langsung membuka rapat dan mengucapkan terimakasih atas kehadiran dan kerjasamanya dalam memeriahkan HUT RI ke 77.

Ketua DPRD Provinsi Jambi mengucapkan Terimakasih atas kehadiran para undangan dalam rangka rapat Paripurna Tahunan MPR RI dan mendengarkan pidato Ketua MPR RI, Ketua DPR RI dan Pidato kenegaraan Presiden RI dalam rangka HUT RI ke 77.

“Adapun untuk HUT RI ke 77 kali ini mengangkat tema “Pulih Lebih Cepat,Bangkit Lebih Kuat,” ucap Edi Purwanto.

Pada kesempatan tersebut, Ketua MPR RI H. Bambang Soesatyo menyampaikan pidatonya secara virtual serta mengajak kepada seluruh peserta rapat agar ikut serta mensukseskan G 20 sebagai wujud perjuangan Bangsa.

Ketua DPR RI DPR RI DR ( HC) Puan Maharani Nakshatra Kusyala Devi juga menyampaikan bahwa Gotong royong yang masif skala besar, sebagai upaya mengangkat perekonomian Indonesia serta menangani pandemi covid 19 selama ini adalah upaya yang kita lakukan bersama untuk mempertahankan  masyarakat dan mengangkat harkat martabat Bangsa Indonesia.

“Terimakasih untuk tenaga medis, TNI, Polri dan Satgas Covid-19 atas kerjanya yang gemilang ” jelas Ketua DPR RI Puan Maharani.

BACA JUGA :  Penjual Pempek Keliling Calonkan diri Jadi Anggota DPR RI Dapil Jambi, Begini Niat dan Tekadnya!

Selanjutnya sidang ditutup setelah pidato Kenegaraan Presiden RI Joko Widodo.

Tantangan yang kita hadapi saat ini sangat berat, wabah covid belum berakhir, ekonomi dunia mengalami penurunan akibat konflik dan perang Ukraina, namun alhamdulillah negara kita bisa dan berhasil mengatasinya.

“Itu semua berkat upaya dan usaha kita bersama dengan saling mendukung dan semakin mempererat persatuan dan kesatuan Bangsa,” jelas Presiden RI.

Hadir dalam paripurna, Forkopimda Provinsi Jambi, seluruh anggota DPRD Prov Jambi, Para Kasi Kasrem 042/Gapu, PJU Polda Jambi, para Kadin Pemprov Jambi.(Penrem)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Polda Riau Musnahkan 65 Kilogram Sabu dari 2 Tersangka di Pekanbaru
Wabup Tanjabbar Siap Dukung Percepatan Digitalisasi di Bumi Serengkuh Dayung Serentak Ketujuan
Air Tak Sampai ke Pelanggan, PDAM Tirta Pengabuan Bilang Begini
Pekerjaan Tanggul di Desa Sungai Gebar Barat Longsor, Warga Minta Rekanan Bertanggungjawab
Klarifikasi Wakil Bupati Tanjab Barat Soal Pemeriksaan Polda Jambi
Bupati Tanjab Barat Berhentikan 4 Kepala Desa, Ini Penggantinya
Polisi Tangkap Petugas Lapas Terlibat Narkoba Libatkan Napi
Kuala Tungkal Diselimuti Kabut Asap, Tidak Sehat bagi Kelompok Sensitif!
Berita ini 62 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 4 Oktober 2023 - 19:18 WIB

Polda Riau Musnahkan 65 Kilogram Sabu dari 2 Tersangka di Pekanbaru

Selasa, 3 Oktober 2023 - 12:43 WIB

Air Tak Sampai ke Pelanggan, PDAM Tirta Pengabuan Bilang Begini

Senin, 2 Oktober 2023 - 15:35 WIB

Pekerjaan Tanggul di Desa Sungai Gebar Barat Longsor, Warga Minta Rekanan Bertanggungjawab

Minggu, 1 Oktober 2023 - 09:31 WIB

Klarifikasi Wakil Bupati Tanjab Barat Soal Pemeriksaan Polda Jambi

Sabtu, 30 September 2023 - 14:51 WIB

Bupati Tanjab Barat Berhentikan 4 Kepala Desa, Ini Penggantinya

Jumat, 29 September 2023 - 18:50 WIB

Polisi Tangkap Petugas Lapas Terlibat Narkoba Libatkan Napi

Jumat, 29 September 2023 - 10:22 WIB

Kuala Tungkal Diselimuti Kabut Asap, Tidak Sehat bagi Kelompok Sensitif!

Kamis, 28 September 2023 - 18:52 WIB

Usai Hadiri Kongres XXV, Pengurus PWI Kota Jambi Study Tiru ke Provinsi Jawa Barat

Berita Terbaru