Maulana : Germas Mangajak Masyarakat Budayakan Hidup Kesehatan

- Redaksi

Sabtu, 11 Juni 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Germas Mangajak Masyarakat Budayakan Hidup Kesehatan

Germas Mangajak Masyarakat Budayakan Hidup Kesehatan

JAMBI KOTA – Wawako Jambi dr. H. Maulana beserta Ketua GOW Kota Jambi Dr. dr. Hj. Nadiyah, Sp.OG mengikuti Senam Germas di Mandala Mart Talang Bakung, Pal Merah Kota Jambi, Sabtu (11/6/22).

Kegiatan germas pagi ini diikuti kader di seluruh kelurahan sebanyak 150 peserta, mulai dari Masyarakat Umum, para Camat, Petugas Puskesmas, Para Lurah, Tokoh Masyarakat, Tokoh Agama serta Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM).

“Ini adalah sebuah gerakan mengajak masyarakat selama masa pandemi Covid-19, mari mengaktifkan kembali kegiatan-kegiatan yang bertujuan untuk menyehatkan masyarakat, ada olahraga bersama, ada makan buah, ada pemeriksaan kesehatan gratis dan ada pemeriksaan IVA test,” kata Maulana.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakan Wawako Jambi, GERMAS merupakan upaya promotif-preventif yang dilakukan melalui pendekatan multisektor. Sekarang adalah levelnya kecamatan yang diikuti kader-kader kelurahan nanti masing-masing kader akan melaksanakan kegiatan di masing-masing kelurahan.

Maulana menjelaskan Germas merupakan langkah pemerintah secara Nasional dalam rangka menyadarkan secara prefentif dalam mencegah penyakit menular dan tidak menular kepada masyakat khususnya di wilayah Kota Jambi.

 Tujuannya adalah sebuah gerakan yang mengajak semua masyarakat untuk hidup sehat itulah tujuan dari kegiatan ini.

“Saya atas nama Pemerintah Kota Jambi dan Komda Lansia mengucapkan terima kasih. Dikondisi masa pandemi masyarakat begitu semangat, mudah-mudahan ini bisa terus konsisten kita laksanakan sehingga masyarakat hidup sehat betul-betul bahagia hidup sehat lahir batin,” ucap Maulana.

Maulana katakan sudah melaksanakan germas di kecamatan Jelutung sekarang di Kecamatan Palmerah, Nanti semua kecamatan akan melakukan germas dan akan turun lagi ke kelurahan dan ini sebuah gerakan.

“Saya sebagai pemerintah menjadi lokomotif saja memotori untuk membuat sebuah gerakan dan nanti akan diikuti di bawah oleh kepala Puskesmas, camat, lurah dan tokoh – tokoh masyarakat,” tukasnya.(Val)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk
Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024
Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur
Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara
Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa
Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII
Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana
Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan
Berita ini 147 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 19 April 2024 - 19:34 WIB

Laksanakan Program Sambang Nusa Presisi, Polairud Polda Jambi Kunjungi Warga Kelurahan Ulu Gedong Danau Teluk

Kamis, 18 April 2024 - 13:15 WIB

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024

Kamis, 18 April 2024 - 11:48 WIB

Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur

Senin, 1 April 2024 - 12:23 WIB

Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:34 WIB

Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:18 WIB

Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII

Selasa, 19 Maret 2024 - 19:37 WIB

Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana

Senin, 18 Maret 2024 - 13:57 WIB

Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan

Berita Terbaru