Peringati Nuzulul Qur’an, Kapolres Tanjabbar : Jamaah Masjid Nur Annisa 4 Kali Khatam Al-Qur’an

- Redaksi

Senin, 24 Maret 2025 - 23:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Tanjab Barat AKBP Agung Bssuki, S. I. K., M. M bersama Ketua MUI Provinsi Jambi Prof DR H Hadri Hasan, M  . A saat peringatan Nuzulul Qur'an di Masjid Nur Annisa (Humas)

Kapolres Tanjab Barat AKBP Agung Bssuki, S. I. K., M. M bersama Ketua MUI Provinsi Jambi Prof DR H Hadri Hasan, M . A saat peringatan Nuzulul Qur'an di Masjid Nur Annisa (Humas)

KUALA TUNGKAL – Polres Tanjung Jabung Barat Polda Jambi memperingati malam Nuzulul Qur’an di Masjid Nur Annisa Polres Tanjung Jabung Barat, Senin (24/3/2025).

Peringatan Nuzulul Qur’an ini dihadiri langsung Kapolres Tanjab Barat AKBP Agung Basuki, Ketua MUI Provinsi Jambi Prof DR H Hadri Hasan MA bersama rombongan, Pengurus MUI Tanjab Barat, Ketua Pengadilan Agama, Para PJU, ASN dan Personil Polres Tanjung Jabung Barat.

Selain itu tampak hadir juga Ketua Bhayangkari Cabang Tanjab Barat Ny Mutya Agung bersama pengurus, Anak-Anak Yatim Piatu Panti Asuhan Aisyiah Muhammadiyah, Purnawirawan dan Warakauri.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Tanjab Barat AKBP Agung Basuki mengatakan selama Bulan Ramadhan hendaknya memperbanyak berbuat kebaikan.

“Termasuk juga memperbanyak dalam membaca Al-Qur’an. Dan di Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat sudah sebanyak 4 (Empat) kali khatam Al-Qur’an,” sebutnya.

Kapolres berharap, apa yang telah diperbuat selama Bulan Suci Ramadhan ini menjadi nilai ibadah disisi Allah SWT.

“Insya apa yang kita perbuat menjadi nilai ibadah disisi Allah SWT terutama ibadah yang ditunaikan selama Bulan Suci Ramadhan,” ungkapnya.

Sementara Ustadz H Fachruddin Nur dalam tausiyah menyampaikan selama Bulan Ramdhan hendaknya selalu membaca Al-Qur’an.

“Jangan tinggalkan Al-Qur’an . Orang yang membaca Al-Qur’an hatinya lembut dan selalu berbuat kebaikan bagi orang lain,” pesannya.

Penceramah kondang yang dikenal Ustadz Afgan ini menyebutkan, orang yang membaca Al-Qur’an Ibarat tanah yang subur lembut memberi manfaat bagi orang banyak.

Bulan Ramadhan perbanyak membaca Al-Qur’an. Sebaik-baiknya Bulan adalah Bulan Ramadhan karena Bulan Suci Ramadhan diturunkannya Al-Qur’an dengan 6666 Ayat.***

Ustadz H Fachruddin Nur menyampaikan Tausiyah di Malam Nuzulul Qur’an di Masjid Nur Annisa Polres Tanjab Barat (Humas)
Ketua Bhayangkari Cabang Tanjab Barat Ny Mutya Agung dan pengurus saat menghadiri Peringatan Malam Nuzuul Qur’an (LT)
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satresnarkoba Polres Tanjab Barat Gerebek Rumah TO Narkoba, Warga Dukung Kinerja Polisi
Dukung Pelestarian Adat, Danrem 042/Gapu Dikukuhkan Sebagai Pembina Lembaga Adat Melayu Provinsi Jambi
Bupati Anwar Sadat Berharap Peternak Lokal Jadi Penyedia Utama Hewan Kurban
Polsek Merlung Amankan Pelaku Curanmor, Sepeda Motor Dijual Rp4 Juta
Bahaya Judi Online Menghilangkan Berkah Harta dan Kehidupan
Bupati Anwar Sadat Sebut Bongkar Muat Diluar Bahu Jalan Terminal Pembengis Diaktifkan
BREAKING NEWS : Tim PLN ULP Tungkal Akan Bongkar Trafo Untuk Normalkan Listrik di Sialang
DPRD Tanjab Barat Siap Dukung Program Swasempada Pangan
Berita ini 16 kali dibaca
Ikuti Terus Berita Terkini Terkait Peristiwa, Pilkada 2024, Kriminal, Edukasi dan lainnya dari LintasTungkal.com setiap harinya.

Berita Terkait

Selasa, 29 April 2025 - 15:52 WIB

Satresnarkoba Polres Tanjab Barat Gerebek Rumah TO Narkoba, Warga Dukung Kinerja Polisi

Sabtu, 26 April 2025 - 18:04 WIB

Bupati Anwar Sadat Berharap Peternak Lokal Jadi Penyedia Utama Hewan Kurban

Sabtu, 26 April 2025 - 17:01 WIB

Polsek Merlung Amankan Pelaku Curanmor, Sepeda Motor Dijual Rp4 Juta

Jumat, 25 April 2025 - 14:40 WIB

Bahaya Judi Online Menghilangkan Berkah Harta dan Kehidupan

Kamis, 24 April 2025 - 21:54 WIB

Bupati Anwar Sadat Sebut Bongkar Muat Diluar Bahu Jalan Terminal Pembengis Diaktifkan

Berita Terbaru

5 Arsip Bersejarah Indonesia yang Diakui UNESCO Tahun 2025. FOTO : NET

Nasional

5 Arsip Bersejarah Indonesia yang Diakui UNESCO Tahun 2025

Senin, 28 Apr 2025 - 00:19 WIB