Polres Tanjabbar Amankan Pria dan Wanita dari Meninggalnya Ibu dan Bayi Pasca Melahirkan di Kamar Hotel

- Redaksi

Minggu, 29 Januari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi Ibu dan Bayi Meninggal Pasca Melahirkan di Kamar Hotel di Kuala Tungkal. FOTO : Ist

Ilustrasi Ibu dan Bayi Meninggal Pasca Melahirkan di Kamar Hotel di Kuala Tungkal. FOTO : Ist

KUALA TUNGKAL – Satreskrim Polres Tanjab Barat mengamankan seorang pria dan perempuan yang diduga menolong proses melahirkan seorang ibu di sebuah kamar hote di Kota Kuala Tungkal, Minggu (29//123).

Pasalnya Ibu yang melahirkan dan bayi yang dilahirkan meninggal dunia.

Kapolres Tanjab Barat ABKP Padli dikonfirmasi via WhatsApp membenarkan peristiwa tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Betul bang… Tim kami sedang melaksanakan olah TKP,” ujar Kapolres.

“Yang kita amaknan Pacar dan perempuan yang membantu proses aborsi (profesinya bukan bidan),” imbuh Kapolres.

Informs diperoleh Ibu melahirkan tersebut diketahui berinisial D (22).

Ia melahirkan seorang bayi ditolong oleh bidan yang disebut-sebut bidan ketemu online dengan biaya Rp 5 jutaan.

Bayinya lahir berjensi kelamin perempuan dengan berat 3,6 Kg dikabarkan lahir sempurna, akan tetapi plasenta dak lahir (keluar) dan akibatnya ibunya keluar darah terus.

Kedua korban (ibu dan bayi) sempat dilarikan ke RSUD KH Daud Arif namun tidak sempat tertolong.

Saat ini jenazah ibu dan bayinya asih diamkan di RSUD KH Daud Arif Kuala Tungkal.(Red)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat
Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan
Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda
Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan
Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir
Bupati Anwar Sadat Dukung Pembangunan PKS ; Tingkatkan Ekonomi dan Penyerapan Tenaga Kerja Lokal
Kembangkan Sentra Ternak Rakyat, PetroChina Kembali Berikan Bantuan 30 Ekor Kambing di Tanjab Barat
Kecurigaan Ketua Kelompok Tani Mandiri Desa Purwodadi Terhadap Sosialisasi PT Trimitra Lestari dengan Pemkab
Berita ini 2,399 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:37 WIB

Kunjungan Supervisi Ketahanan Pangan dan Lokasi SPPG Polda Jambi ke Polres Tanjab Barat

Minggu, 16 Februari 2025 - 18:40 WIB

Ruko di Jalan Nelayan Terbakar, Pemilik Turun dari Lantai 4 Bangunan

Kamis, 23 Januari 2025 - 13:45 WIB

Ketua DPRD Hadiri Isra Mi’raj di Masjid Nurul Huda

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:54 WIB

Hilang 2 Hari, Nelayan Kuala Tungkal Tenggelam di Perairan Pangkal Duri Ditemukan

Senin, 9 Desember 2024 - 18:08 WIB

Hadirkan Layanan Transportasi Online di Tanjung Jabung Barat, Kini Maxim Resmi Beroperasi di Kota Tungkal Ilir

Berita Terbaru