TANJAB TIMUR – Hari Guru Nasional (HGN) yang diperingati setiap 25 November tetap dilaksanakan di Kabupaten Tanjung Jabung Timur.
Hal ini menjadi komitmen bersama agar pendidikan di Bumi Sepucuk Nipah Serumpun Nibung tetap bersinergi dengan sejumlah pihak, salah satunya dengan Duta Ruma Belajar Provinsi Jambi, Dona Yulia Sari.
“Acara tersebut dilaksanakan pada hari Rabu, 16 Desember 2020. Walau peringatan HGN dan HUT PGRI berlangsung di tengah pandemi, namun tak menyurutkan semangat insan pendidik di bumi Sepucuk Nipah Serumpun Nibung dalam memperingati acara tersebut,” ujar Dona.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Upacara yang dilaksanakan dengan protokol kesehatan tersebut hanya mengundang perwakilan pengawas, kepala sekolah, guru, dan sejumlah siswa.
Halaman : 1 2 Selanjutnya