BREAKING NEWS; Tiang Listrik Ditabrak Minibus, Pemilik Diminta Bertanggungjawab

- Editor

Sabtu, 4 Januari 2020 - 09:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Mobil Yang Tabrak Tiang Listrik di Tungkal Ulu, Sabtu (04/01/20)

FOTO : Mobil Yang Tabrak Tiang Listrik di Tungkal Ulu, Sabtu (04/01/20)

TUNGKAL ULU – Tiang listrik milik PLN tepatnya di Badang Luar, Kecamatan Tungkal Ulu, Sabtu (4/1/2020) sekitar pukul 07.19 wib ditabrak minibus kijang gran long. Akibatnya kondisi tiang mengalami bengkok dan lampu wilayah merlung terpaksa dilakukan pemadanam.

Pemilik mobil dengan Nomor Polisi D 1393 VCK diduga kabur usai kejadian. Pihak PLN berharap pemilik dapat mempertanggungjawabkan perbuatannya.

Manajer PLN Rayon Kualatungkal Luqman Hakim membenarkan jika ada tiang listrik yang ditabrak tersebut. Pihaknya meminta agar yang berasangkutan bisa mempertanggungjawabkan perbuatannya dan mengganti tiang listrik yang mengalami kerusakan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Yang punya mobil kabur pak,” ujar Luqman Hakim, Sabtu (04/01/20).

Kalau dari Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK) beber Luqman Hakim, pemilik atas nama TIONNI BR SI BORO warga Kp Cikuya RT 002, RW 005 Cikuya Cicalengka.

“Kita harap pemilik bertanggungjawab. Rencananya senin nanti kita laporan ke Polsek,” pungkas Luqman Hakim.(bas)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

ABK Asal Myanmar Terjatuh dan Hilang di Perairan Tanjabtim Masih dalam Pencarian
Jatuh dari Pompong, Warga Sungai Saren Ditemukan Meninggal Dunia
Terjatuh Saat Lepas Jangkar, Seorang ABK Kapal Tenggelam Diseret Arus
Helikopter Milik TNI AD Jatuh dan Terbakar di Kebun Teh
Wanita Bareng Wabup Terciduk Razia di Hotel Pekanbaru Ternyata Kabid di Dispenda
Korban Jatuh di Sungai Batanghari Karena Kesurupan, Masih dalam Pencarian Tim SAR Gabungan
Puluhan Kios Taman PKK dan 1 Galleri Milik Pemkab Merangin Ludes Dilalap Si Jago Merah
Angin Kencang Landa Tungkal Harapan Rusak Gudang dan Rumah Warga, Begini Kondisinya
Berita ini 116 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Senin, 29 Mei 2023 - 19:02 WIB

Nah Loh, Asik Beramain Judi Remi, 2 Emak-Emak dan 3 Pria di Merangin Diciduk Polisi

Sabtu, 20 Mei 2023 - 12:52 WIB

Pemuda di Masurai Diamankan Polisi Karena Terlibat Transaksi Ganja

Senin, 15 Mei 2023 - 16:05 WIB

Puluhan Kios Taman PKK dan 1 Galleri Milik Pemkab Merangin Ludes Dilalap Si Jago Merah

Senin, 8 Mei 2023 - 10:54 WIB

Antisipasi Curat dan Begal, Personil Batalyon B Pelopor Patroli Harkamtibmas di Wilayah Merangin

Jumat, 5 Mei 2023 - 19:45 WIB

Dibackup Polres Merangin, Satpol PP Tertibkan dan Segel Tempat Hiburan Malam

Rabu, 3 Mei 2023 - 17:56 WIB

Nekat Jual Sabu Warga Pamenang Diringkus Polisi

Sabtu, 29 April 2023 - 12:52 WIB

Cabuli Anak Saudara Sendiri, Pria Beristri di Desa Danau Diamankan Polisi

Kamis, 27 April 2023 - 00:18 WIB

5 Anak di Muara Siau Diduga Keracunan Makanan Sate, Kapolsek Minta Masyarakat Tenang

Berita Terbaru